Seorang pria berinisial DP (31) yang diduga melakukan pencurian dari masjid ke masjid di Kota Payakumbuh dan Limapuluh Kota, Sumatera Barat, ditangkap polisi. DP ditangkap saat bersembunyi di dalam sumur di kediamannya, pada Selasa (22/6/2021).
"Pelaku terakhir kali beraksi Rabu...
Polisi menangkap seorang warga Tiakar, Kecamatan Payakumbuh Timur, Kota Payakumbuh, Sumatra Barat (Sumbar) dalam kasus judi toto gelap (togel). Selain itu, polisi juga ikut menyita sejumlah paket narkotika jenis ganja.
Perwira Urusan (Paur) Hubungan Masyarakat (Humas) Kepolisian Resor (Polres) Payakumbuh,...
Polisi menangkap seorang bandar narkoba berinisial HB (24) di Kota Payakumbuh. Dalam penangkapan itu polisi menyita paket sabu dan ganja dengan berat lebih dari delapan kilogram.
“Tersangka HB bersama barang bukti dibawa ke Mapolres Payakumbuh untuk pemeriksaan. Pada saat penggeledahan...
Seorang pemuda berinisial HHP (24) tahun, ditangkap Satuan Reserse Narkoba Kepolisian Resor (Polres) Payakumbuh. Dia telah lama jadi incaran polisi karena diduga sebagai pengedar narkoba.
Warga Nunang Daya Bangun, Kecamatan Payakumbuh Barat, Kota Payakumbuh itu ditangkap polisi pada Senin (7/6/2021)...
Warga Kota Payakumbuh, Sumatera Barat dihebohkan dengan aksi ekshibisionisme seorang laki-laki yang melakukan onani di tempat umum. Aksi tak senonoh itu terekam kamera CCTV.
Dari rekaman CCTV pada Sabtu (29/5/2021), pelaku menjalankan aksinya menggunakan sepeda motor. Setelah berhenti di pinggir...
Seorang anak R (15) asal Kelurahan Bunian, Kecamatan Payakumbuh Barat, Kota Payakumbuh tewas tenggelam di Pemandian Batang Tabik, Kecamatan Luak, Kabupaten Limapuluh Kota, Jum'at (28/5/2021) sore kemarin.
Berdasarkan keterangan dari sejumlah warga, korban yang merupakan siswa SMP Negeri 1 Kelas...
Kepala SMP Negeri 1 Guguak Kabupaten Limapuluh Kota mengalami perampokan. Kepala sekolah bernama Orientis dirampok di Kota Payakumbuh, Sumatra Barat (Sumbar), Kamis (27/5/2021) Pagi.
Kasus perampokan yang dialami Kepala SMP Negeri 1 Guguak, Kabupaten Limapuluh Kota, Orientis. Dia dirampok oleh...
Seorang oknum Aparatur Sipil Negara (ASN) Limapuluh Kota berinisial R, tertangkap basah sedang berselingkuh dengan seorang perempuan di kawasan Aua Kuniang Sawah Padang, Kecamatan Payakumbuh Selatan, Kota Payakumbuh pada Rabu (19/5/2021).
R merupakan oknum ASN yang bertugas di bagian Pengelolaan...
Kebakaran menghanguskan satu unit rumah gadang permanen di Kelurahan Ibuah, Kota Payakumbuh. Kejadian itu juga menyebabkan pemilik rumah mengalami luka bakar.
“Api diduga berasal dari area dapur dan pemilik rumah ada mengalami luka bakar pada kaki,” kata Kasatpol PP dan...
Tim Satreskrim Polres Payakumbuh berhasil menangkap dua remaja yang terlibat aksi pencurian handphone (Hp) di parkiran salah satu Toko Obat di Kelurahan Tanjuang Gadang, Kecamatan Payakumbuh Barat, Kota Payakumbuh.
Sebelum diringkus, kedua remaja tersebut sempat terekam kamera CCTV mengambil Hp...
Pelaku jambret yang sudah sering beraksi di Kota Payakumbuh akhirnya diringkus polisi. Pria berinisial AR itu ditangkap setelah berkali-kali lolos dari kejaran petugas.
“Tersangka ini cukup lihai untuk mengelabui anggota kita, sudah beberapa kali akan ditangkap akan tetapi selalu lolos,”...
Seorang kakek bernama Palyuri (81), di Kota Payakumbuh, Provinsi Sumatera Barat menjadi sorotan publik media sosial. Kakek tersebut mendatangi sebuah Bank daerah dengan membawa sebuah karung yang berisi uang.
Awalnya, kakek tuna runggu di Payakumbuh itu disebut tak mendapatkan perhatian...
Satpol PP Kota Payakumbuh mengamankan 13 anggota geng punk di dua lokasi berbeda di kota tersebut. Tindakan ini dilakukan setelah banyaknya laporan masyarakat yang merasa terganggu dengan kemunculan geng tersebut di sekitar mereka.
“Benar kita amankan 13 anggota geng punk...
Beli HP dan Motor Pakai Uang Palsu, Seorang Pengedar Diringkus Polres Payakumbuh
Seorang tersangka pengedar uang palsu diringkus Kepolisian Resor (Polres) Kota Payakumbuh. Tersangka berinisial GT (26) diamankan petugas di Kenagarian Mungo, Kecamatan Luak, Kabupaten Limapuluh kota, Sumatra Barat (Sumbar).
“Tersangka...
Asrama Putri Pondok Pesantren Cahaya Islam Kota Payakumbuh terbakar Sabtu (16/1/2021) dini hari. Akibatnya, 124 santri yang menghuni bangunan tersebut terpaksa diungsikan.
Kebakaran diperkirakan terjadi sekitar pukul 01.10 WIB di pesantren yang berlokasi di Padang Kaduduak, Kelurahan Tigo Koto Diate,...