Kebakaran terjadi di Kota Padang, Sumatera Barat (Sumbar). Akibatnya, dua rumah hangus terbakar sementara satu orang tewas terpanggang.
Kabid Damkar Kota Padang, Basril mengatakan, insiden kebakaran ini terjadi di kawasan penduduk Perumahan Andalusia, Kelurahan Tarantang, Lubuk Kilangan, Padang, Kamis (23/9/2021).
Basril...
Kecelakaan mengerikan menewaskan anggota Satuan Polisi Lalu Lintas Polres Padang Panjang bernama Andika Arya Kusuma (23) tahun.
Korban yang mengendarai motor ditabrak truk di Jalan Bypass Bukit Kandung, Kelurahan Ganting, Kecamatan Padang Panjang Timur, Kota Padang Panjang, Sumatra Barat (Sumbar),...
Terkejut melihat kebakaran di samping rumahnya, seorang pria lanjut usia (Lansia) dilaporkan meninggal dunia.
Diketahui kebakaran terjadi di kawasan padat penduduk di Gang Mandala, Kelurahan Kampung Lapai, Kecamatan Nanggalo, Kota Padang, Selasa (21/9/2021) pukul 09.50 WIB kemarin.
Hal tersebut dibenarkan oleh...
Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Barat (Sumbar) mengamankan seorang penjual minuman beralkohol yang diduga tanpa izin usaha.
Pelaku yang diketahui berinisial (RD) menjual minuman tersebut menjualnya dengan aplikasi online.
Kabid Humas Polda Sumbar Kombes Pol Satake Bayu...
Seorang perempuan hamil terekam kamera CCTV mencuri ponsel. Aksi pencurian ini terjadi di Toko Metro Ponsel, Kota Bukittinggi, Sumatera Barat (Sumbar).
Dari rekaman CCTV yang viral di media sosial, tampak perempuan itu datang ke toko dengan mengendarai sepeda motor. Dia...
5 rumah yang berada di Kawasan padat penduduk, Gang Mandala Kelurahan Lapai, Kecamatan Nanggalo, Kota Padang, Sumatera Barat (Sumbar), ludes terbakar, Selasa (21/9/2021).
Dari 5 rumah yang terbakar, tiga rumah permanen, satu rumah kayu dan satu rumah semi permanen terbakar....
Sejumlah ruas jalan yang berada Kecamatan Ranah Ampek Hulu Tapan, Kabupaten Pesisir Selatan amblas akibat hujan deras yang melanda wilayah itu pada Minggu (19/9/2021).
Akibatnya jalan penghubung antar Kabupaten Pesisir Selatan dengan Kabupaten Kerinci tidak bisa dilalui.
Komandan Pos Tapan BPBD...
Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pesisir Selatan ( Pessel ), Sumatera Barat meminta penambahan alat operasional kebencanaan jadi prioritas dalam program tahun 2022.
Pernyataan itu, disampaikan Anggota Komisi III DPRD Pessel, Novermal Yuska usai hearing bersama OPD...
Kebakaran terjadi di Kabupaten Pasaman, Sumatera Barat (Sumbar). Akibatnya, rumah dan motor seorang pedagang ludes dilalap api.
Kasat Pol PP dan Damkar Kabupaten Pasaman, Aan Afrinaldi mengatakan, kebakaran terjadi di rumah seorang pedagang bernama Yesni Asna (65) di Padang Alai...
Longsor melanda Kampung Ujung Batu Air Tambang, Nagari Nyiur Melambai, Kecamatan Ranah Pesisir, Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), Sumbar, Sabtu 18 September 2021, sore kemarin.
Longsor selain menutup akses warga, longsor juga mengakibatkan sebanyak dua unit rumah warga roboh dan tidak...
Seorang ketua rukun tetangga (RT) di Kelurahan Tunggul Hitam, Kecamatan Koto Tangah, Kota Padang, Sumatera Barat (Sumbar) ditangkap polisi.
Dia ditangkap karena diduga melakukan penipuan dengan modus bisa meluluskan ujian masuk kedokteran.
Kasat Reskrim Polresta Padang Kompol Rico Fernanda mengatakan, pelaku...
Kasus pencabulan terhadap anak di bawah umur kembali terjadi di Kota Padang. Kali ini korbannya adalah gadis berusia 15 tahun.
Berdasarkan laporan dari keluarga korban kepada polisi, korban telah dicabuli sebanyak dua kali.
Kasat Reskrim Polresta Padang Kompol Rico Fernanda mengatakan...
Polisi menangkap buronan pengedar narkoba di Kota Padang, Sumatera Barat (Sumbar). Pelaku bernama Efendi alias Penculik ini ditangkap saat sembunyi di rumah mertuanya.
Kanit Buser Tim Rajawali Ipda Fikri mengatakan, pelaku buron atau DPO selama empat bulan. Dia diamankan di...
Dua warga Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat (Sumbar) tewas disambar petir. Kedua korban disambar petir saat asyik memancing ikan di pemancingan daerah setempat.
Dilihat dari akun Instagram @tanahdatar_firefighter, tampak petugas BPBD dan warga sedang mengevakuasi korban tersambar petir.
Terlihat, dua...
Kebakaran terjadi di Pondok Pesantren (Ponpes) Nurul Iman, Kabupaten Dharmsaraya, Sumatera Barat (Sumbar). Akibatnya, lima ruang kelas dan kantin hangus dilalap si jago merah.
Kepala Ponpes Nurul Iman, Satria Efendi, mengatakan, kebakaran terjadi pada Rabu dini hari (15/9/2021). Api diduga...