Wakil Ketua DPR RI Azis Syamsuddin disebut oleh dua penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terlibat dalam kasus suap mantan Wali Kota Tanjungbalai M Syahrial.
Hal itu terungkap saat penyidik KPK Hafiz dan Dedy Haryanto dihadirkan sebagai saksi verbalisan KPK di...
2 jenderal purnawirawan TNI, yaitu Letnan Jenderal Sonny Widjaja dan Adam Rachmat Damiri dituduh telah memperkaya diri sendiri dalam pengelolaan saham dan reksa dana PT Asuransi Sosial Angkatan Bersenjata Republik Indonesia (ASABRI) 2012-2020.
Tuduhan terhadap 2 Jenderal purnawirawan ini disampaikan...
Tidak tanggung-tanggung, tim audit BPK pun dapat bagian aliran dana Bansos yang begitu besar telah dipereteli secara bersama-sama oleh para koruptor. Tim audit BPK (Badan pemeriksa Keuangan) disebut ikut menikmati fee Bansos yang telah mereka bagi-bagi.
Hal itu terungkap dalam...
Mantan Menteri Sosial Juliari Batubara tengah menjalani sidang pleidoi atau pembacaan nota pembelaan dalam lanjutan sidang dugaan suap bansos COVID-19 di Pengadilan Tipikor Jakarta Pusat.
Pada siding tersebut, Juliari Batubara memohon untuk mendapat vonis bebas dari majelis hakim.
"Permohonan saya, permohonan...
Keberadaan buronan Harun Masiku dikatakan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sudah terlacak. Buronan kasus supa tersebut kini sedang berada di luar negeri.
Kini KPK sedang memfokuskan untuk mencari Harun Masiku di luar negeri, terkait informasi tersebut beberapa negara sudah memberi...
Pengusaha Paut Syakirin ditangkap Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terkait kasus dugaan suap pengesahan RAPBD Provinsi Jambi Tahun Anggaran 2017-2018. Kini, Paut Syakirin ditahan untuk 20 hari pertama untuk kepentingan penyidikan.
“Untuk kepentingan penyidikan, KPK menahan tersangka untuk 20 hari pertama,...
Nama buronan KPK, Harun Masiku ternyata tidak ada di website resmi interpol. Padahal, mantan politisi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) itu sudah menjadi buronan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) atas kasus suap pergantian antar waktu (PAW) anggota DPR RI tahun...
Dedi Mulyadi anggota DPR RI dari Fraksi Partai Golkar diperiksa penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) atas dugaan aliran sejumlah dana yang salah satunya bersumber dari Bantuan Provinsi untuk Kabupaten Indramayu.
Dedi Mulyadi yang juga mantan Bupati Purwakarta itu diperiksa oleh...
Jaksa Pinangki adalah terpidana kasus suap fatwa Mahkamah Agung (MA). Ia menjadi makelar kasus alias markus terkait terpidana buronan Djoko Tjandra agar bisa lolos dari hukuman penjara dengan mengajukan PK. Saat itu, Djoko statusnya buron.
Usaha mantan jaksa ini akhirnya...
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akhirnya menahan Rudi Hartono Iskandar Direktur PT Aldira Berkah Abadi Makmur (ABAM) pada hari ini, Senin (2/8/2021).
Rudi Hartono dijerat oleh KPK sebagai tersangka kasus dugaan korupsi pengadaan tanah di Munjul, Pondok Ranggon, Cipayung, Jakarta Timur...
Penerbitan red notice untuk memburu Harun Masiku ditanggapi pasimis oleh Koordinator Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) Boyamin Saiman. "Sangat-sangat pesimis," kata Boyamin, Senin, 2 Agustus 2021.
Boyamin mengungkapkan pengumuman diterbitkannya red notice terhadap Harun Masiku merupakan lip service karena terkesan...
Rekaman suara antara ketua Partai Nasdem berinisial ED dengan salah satu anggota DPRD Kota Binjai, Sumatera Utara, berinisial IPP yang juga merupakan satu Ketua Partai di Kota Binjai beredar dan viral di medsos.
Dalam rekaman suara percakapan berdurasi 1 menit...
Mantan Jaksa Pinangki Sirna Malasari disebut oleh Koordinator Masyarakat Anti-Korupsi (MAKI), Boyamin Saiman, mendapat perlaku istimewa sejak ditahan di Rutan Salemba cabang Kejaksaan Agung RI.
Bahkan Boyamin mengungkapkan ada dugaan kamar tahanan Jaksa Pinangki di Rutan Kejagung berbeda dan lebih...
Kasus korupsi di Pemprov DKI Jakarta pada era Gubernur Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok mulai dibongkar oleh Kejaksaan Tinggi (Kejati) DKI Jakarta. Upaya ini juga didukung penuh Jakarta Public Service (JPS).
Kejati DKI baru saja secara resmi menetapkan tiga tersangka...
Harun Masiku, hingga hari ini masih menjadi sorotan public, karena tak kunjung tertangkap oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Bahkan KPK menyatakan Interpol telah menerbitkan red notice untuk tersangka suap Komisioner Komisi Pemilihan Umum, Harun Masiku.
Maka dengan demikian, mantan politisi...