Penggunaan Kutek Memiliki Risiko terhadap Kesehatan Tubuh.
Risiko penggunaan kutek perlu diketahui sebelum memilih produk ini untuk mempercantik tampilan kuku. Jika cara penggunaan maupun pemilihan cat kuku salah, ini bisa berisiko menimbulkan masalah kesehatan. Pasalnya, cat kuku bisa mengandung bahan-bahan...
Bahaya asam lambung bisa menimbulkan berbagai masalah kesehatan. Asam lambung merupakan salah satu zat yang berperan penting dalam proses pencernaan. Namun apabila kadarnya berlebihan atau terlalu sedikit bisa menimbulkan berbagai masalah kesehatan.
Gangguan pencernaan, seperti nyeri perut, diare, dan kembung,...
Tato memang dapat membuat penampilan terlihat lebih keren. Namun, di balik keindahannya, pahami juga bahwa ada bahaya tato permanen bagi kesehatan kulit dan kesehatan tubuh lainnya.
Bahaya tato permanen maupun tato kosmetik bagi kesehatan kulit dan tubuh dapat muncul karena...
Ketahui Manfaat Transfusi Darah serta Risikonya Bagi Tubuh.
Manfaat transfusi darah dilakukan ketika tubuh kekurangan darah, misalnya akibat cedera atau penyakit tertentu. Meski penting dilakukan, transfusi darah juga memiliki risiko. Oleh karena itu, penting untuk mengetahui apa saja manfaat transfusi...
Inilah Daftar penyakit yang ditanggung dan tidak ditanggung oleh BPJS Kesehatan dan yang perlu untuk Anda ketahui.
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Kesehatan (BPJS Kesehatan) merupakan program wajib dari pemerintah untuk memberi pelayanan kesehatan bagi seluruh masyarakat Indonesia. Pertanyaannya, apakah semua...
Inilah 6 Salep Mata Belekan Pilihan yang Ampuh.
Salep mata belekan harus digunakan sesuai dengan penyebab kondisi tersebut. Pasalnya, penggunaan yang kurang tepat atau tidak sesuai justru dapat menyebabkan belekan tidak kunjung sembuh atau bahkan makin parah.
Belek atau kotoran mata...
Sakit perut sebelah kiri biasanya disebabkan oleh kondisi ringan, misalnya perut kembung. Meskipun umum terjadi, sakit perut kiri juga tidak bisa disepelekan dan perlu ditangani karena bisa saja menjadi tanda adanya penyakit yang serius, seperti batu ginjal atau kista...
Sakit Perut Haid, Ketahui 8 Obat yang Wajib Diketahui.
Obat sakit perut haid dapat berupa obat alami maupun medis. Obat-obatan ini dapat mengurangi sakit perut saat haid secara efektif dan beberapa diantaranya bahkan mudah ditemukan dan dibuat.
Sakit perut saat haid...
Jerawat juga sering tumbuh di bibir, disamping pada umumnya muncul di bagian dahi, pipi atau dagu. Penyebabnya bukan hanya kurangnya menjaga kebersihan namun ada beberapa faktor lainnya.
Jerawat tumbuh di bibir atau mulut tidak hanya mengganggu penampilan namun juga memberikan...
Efek samping etilen glikol pada ginjal umumnya terjadi 24–72 jam setelah zat beracun tersebut masuk ke dalam tubuh, baik secara sengaja maupun tidak sengaja. Jika tertelan, etilen glikol awalnya memengaruhi sistem saraf pusat, kemudian sistem pernapasan, jantung, dan akhirnya...
Jangan biarkan penyakit asam lambung mengganggu kenyamanan Anda saat menikmati makanan. Beberapa jenis obat herbal asam lambung dapat diperoleh di sekitar dengan mudah. Namun, sebaiknya konsultasikan terlebih dahulu dengan dokter, terutama jika Anda memiliki kondisi kesehatan khusus.
Penyakit asam lambung...
Sudah sejak lama teh hitam dikenal baik untuk kesehatan. Salah satunya adalah untuk menjaga kadar kolesterol dalam tubuh. Manfaat teh hitam untuk kolesterol ini berasal dari kandungan antioksidan di dalamnya. Tak hanya itu, teh hitam juga diketahui mampu menurunkan...
Bahaya minum wine memang tidak akan terasa hanya dalam sekali minum. Namun, jika dikonsumsi secara berlebihan atau dalam jangka panjang, wine dapat menyebabkan masalah yang serius pada kesehatan, seperti kanker dan penyakit jantung.
Anda harus waspada terhadap bahaya minum wine,...
Salah satu manfaat kelapa sawit yang paling unggul yaitu penggunaan minyak kelapa sawit untuk menggoreng makanan. Namun selain memiliki manfaat, minyak kelapa sawit juga memiliki risiko terhadap kesehatan yang perlu Anda ketahui.
Minyak kelapa sawit adalah minyak sayur (nabati) yang...
Di musim pancaroba yang menjadi masa peralihan dari musim hujan ke musim kemarau atau sebaliknya, seringkali dikaitkan dengan datangnya berbagai jenis penyakit.
Perubahan cuaca dan suhu udara di musim pancaroba, membuat lingkungan menjadi lembap dan meningkatkan risiko berkembangnya virus maupun...