Dewi Perssik baru-baru ini menggunggah sebuah foto di Instagram miliknya, namun tidak seperti biasanya. Pedangdut itu justru mengungah sebuah foto yang menampilkan dirinya polos tanpa make up.
Pada foto tersebut tampak aneh, wajah cantik Dewi Perssik sebagian berbintik bintik kemerahan.
Dalam...