MIMBAR

Mendatangi Dukun dan Peramal Haram Hukumnya Bagi Seorang Muslim

Masih banyak diantara umat Islam mendatangi dukun dan peramal untuk berkonsultasi bahkan sebagiannya percaya dangan paranormal atau peramal, alias dukun. Islam dengan tegas menyatakan haram hukumnya bagi umat Islam mendatangi dukun dan peramal. Dikutip dari buku Ambilah Aqidahmu dari Alquran dan...

6 Syarat Wajib Berpuasa di Bulan Suci Ramadhan

Syarat wajib berpuasa di bulan suci Ramadhan perlu Anda ketahui, karena puasa merupakan rukun Islam yang keempat. Pada bulan Ramadhan yang sebentar lagi tiba, puasa adalah amalan yang wajib dilakukan oleh umat Islam selama sebulan penuh. Soal wajib berpuasa bagi...

6 Adab Berpuasa menurut Sayyid Abdullah al-Haddad

Puasa adalah rukun Islam ketiga yang harus dilaksanakan dalam bulan Ramadhan. Puasa memiliki rukun-rukunnya yang apabila tidak dilaksanakan akan membatalkan keabsahannya. Puasa juga memiliki adab-adabnya yang apabila dilaksanakan akan dapat menambah pahala berpuasa itu sendiri di bulan Ramadhan. Allamah Sayyid Abdullah...

Awal Puasa Ramadhan 1444 H pada Kamis 23 Maret 2023

Awal puasa Ramadhan 1444 Hijriyah telah ditetapkan oleh PP Muammadiyah jatuh pada hari Kamis 23 Maret 2023. Sedangkan penetapan 1 Ramadhan 1444 Hijriah hasil sidang isbat pemerintah berpotensi sama dengan Muhammadiyah. Namun, tidak sama dengan penetapan awal puasa, berkemungkinan ada...

8 Doa Pendek Menyambut Bulan Suci Ramadhan 1444 H

Bulan suci Ramadhan tinggal menghitung minggu. Umat muslim dapat melakukan ibadah dan doa untuk menyambut datangnya bulan suci Ramadhan. Sebelum bulan suci Ramadhan datang, umat muslim dapat memanjatkan doa-doa, sebagaimana dicontohkan Rasulullah SAW. Berikut kumpulan doa menyambut bulan suci Ramadhan, dilansir...

Hukum Merayakan Tahun Baru Masehi Menurut UAS

Ustaz Abdul Somad (UAS) memberikan penjelasan terkait hukum merayakan tahun baru Masehi menurut Islam. Hukum merayakan tahun baru Masehi dalam Islam merupakan hal yang begitu sering dipertanyakan umat Islam menjelang pergantian tahun Masehi. Sebagian besar umat Islam masih bingung apakah...

Rocky Gerung Sebut Nabi Muhammad SAW sebagai Sosok Politisi, Negarawan dan Pemimpin Dunia

Pengamat politik Rocky Gerung, menyebut Nabi Muhammad SAW sebagai sosok politisi, negarawan, dan juga pemimpin dunia. Karena menurut Rocky sesuatu yang diucapkan Nabi Muhammad SAW dari abad ke-6 sampai sekarang masih dibicarakan kembali. Kata Rocky Gerung yang selalu dibicarakan hingga...

KH. Muhammad Zaitun Rasmin: Lidmi Harus Menjadi Pelopor Perbaikan Negeri Ini

Lingkar Dakwah Mahasiswa Indonesia (Lidmi) merupakan organisasi kepemudaan yang terbuka terhadap berbagai elemen kebangsaan. Dr. KH. Muhammad Zaitun Rasmin, Lc., M.A. mengatakan Lidmi butuh memperbanyak kegiatan silaturahim terhadap tokoh-tokoh bangsa, ulama, dan para aktivis kampus dalam rangka memperkuat jaringan dan...

Artis FTV Rina Diana Akhirnya Memutuskan Untuk Berhijab Setelah 11 Tahun Jadi Mualaf

Artis FTV Rina Diana kini tampil berhijab. Gadis keturunan Indonesia – Pakistan yang lahir di Batam, 8 Mei 1992 ini tampak begitu anggun mengenakan hijab dengan berbagai corak. Barangkali tak ada yang menyangka, bahwa artis FTV Rina Diana adalah seorang...

Seribu Orang Jadi Mualaf Usai Pembukaan Piala Dunia Qatar 2022

Seribu orang dikabarkan jadi mualaf usai pembuakaan Piala Dunia Qatar 2022. Perhelatan yang berlangsung di Qatar tersebut ternyata bukan hanya sekdar pertandingan speak bola yang digelar sekali empat tahun. Namun, Piala Dunia Qatar 2022 mencetak sejarah dengan berbagai perannya dalam...

Lahir dari Orangtua Beda Keyakinan, Apa Agama yang Dipilih Berlliana Lovell?

Berlliana Lovell mengaku lahir dari orangtua beda keyakinan. Dia tumbuh dengan mempelajari dua agama, Kristen dan Islam. Namun, akhirnya dia memilih menjadi mualaf. “Mama aku muslim, papa aku Kristen. Orangtua aku sangat membebaskan aku memilih agama. Karena itu, dulu aku...

Model Prancis Marine El Himer Umumkan Dirinya Telah Jadi Seorang Mualaf

Model Prancis Marine El Himer mengungkapkan saat-saat hari yang paling bahgia dalam hidupnya. Bintang Reality TV ini menyatakan dirinya sudah masuk Islam. Marine El Himer kemudian membagikan fotonya dalam jilbab di dekat Ka'bah, situs paling suci Islam di Mekah, Sabtu...

Pengusaha Terkaya Keturunan Tionghoa Jos Soetomo Bangun Masjid Ceng Ho

Pengusaha kayu terkaya di Indonesia keturunan Tionghoa, Jos Soetomo memutuskan untuk menjadi seorang mualaf. Jos Soetomo ingin mencatat kebaikannya di dunia dengan membangun sebuah masjid yang diberi nama Ceng Ho. Sebagai seorang keturunan Tionghoa nama Jos Soetomo selama ini dikenal...

Innalillahi, Koh Steven Pendiri Mualaf Center Indonesia Berpulang ke Rahmatullah

Pendiri Mualaf Center Indonesia (MCI) Steven Indra Wibowo atau akrab disapa Koh Steven  meninggal dunia pada hari ini, Jumat (14/10). Kabar duka itu disampaikan pendakwah Ustaz Hilmi Firdausi melalui akun pribadinya di Instagram. "Innalillahi wa innailahi rajiun. Selamat jalan sahabatku,...

Ustaz Khalid Basalamah Sebut Nonton Bioskop Itu Haram

Ustaz Khalid Basalamah kembali menjadi sorotan terkait pernyataannya yang menyebut bahwa nonton bioskop hukumnya haram dalam agama Islam. Hal itu terungkap ketika seorang jemaah bertanya kepada Ustaz Khalid Basalamah tentang hukum menonton bioskop dalam Islam, meski film yang ditonton adalah...
- Advertisement -

Latest News

Askrindo Tegaskan Komitmen Anti Korupsi, Dukung Budaya Bersih di BUMN

Askrindo atau PT Asuransi Kredit Indonesia terus saja berkomitmen dan konsisten dalam menerapkan praktik bisnis yang bersih dan sesuai...
- Advertisement -