Komisi I DPR RI akan memproses 33 nama calon Dubes (Duta Besar) Luar Biasa Berkuasa Penuh (Dubes LBBP) pada Juli 2021 untuk dilakukan uji kelayakan dan kepatutan. Hal ini diungkapkan oleh anggota Komisi I DPR RI Dave Akbarshah Fikarno.
"Pada...
Kemenkes membongkar biang kerok yang memicu terjadinya peningkatan kasus COVID-19 di Indonesia saat ini. Peningkatnya kasus Covid-19 akhir-akhir ini diakibatkan mobilitas penduduk dan adanya varian yang menular di semua usia.
"Analisis kami menunjukkan bahwa peningkatan ini dipengaruhi oleh pertama mobilitas...
Bingung kapan harus dikarantina terkait COVID-19?
Kita mungkin diminta atau memilih dikarantina, walau merasa sehat karena saran puskesmas/dinas kesehatan.
Atau, jika baru-baru ini kita terpapar COVID-19 dari bepergian ke negara/daerah berisiko tinggi, setelah kontak erat dengan orang yang terkonfirmasi COVID-19.
Patuhi protokol...
Presiden Joko Widodo meninjau langsung pelaksanaan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) skala mikro di RW 01, Kelurahan Rawasari, Kecamatan Cempaka Putih, Jakarta Pusat, Jumat (25/06/2021). Kehadiran Presiden itu tidak dijadwalkan dalam agenda resmi Presiden.
“Saya hadir dadakan ke sini ini...
Meningkatnya kebutuhan pasokan oksigen medis di sejumlah rumah sakit (RS) yang menangani pasien COVID-19 di seluruh wilayah Indonesia sudah diantisipasi pemerintah.
Kementerian Perindustrian (Kemenperin) menggandeng Asosiasi Gas Industri Indonesia (AGII) dan para pelaku industri untuk menjaga ketersediaannya.
Beberapa upaya yang dilakukan...
Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia (Kemenkominfo), akhirnya memberikan tanggapan terkait permohonan pemblokiran beberapa game seperti PUBGM, Free Fire, dan Mobile Legends yang dilayangkan Bupati Mukomuko pada 17 Juni 2021 lalu.
Juru bicara Kominfo, Dedy Permadi mengatakan, pihaknya akan memproses...
Warga Jakarta diingatkan oleh Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria untuk tidak melakukan shalat Jumat berjemaah sementara waktu selama kasus Covid-19 meningkat. Larangan itu kata Riza sudah diputuskan pemerintah pusat untuk kawasan zona merah Covid-19.
"Pemerintah daerah melaksanakan apa...
Beberapa tahun belakangan ini insan pers terbelah menjadi dua kelompok. Wartawan konstituen dan non kostituen Dewan Pers. Bagi kelompok non konstituen sepertinya sudah lama sadar dan memilih memisahkan diri dari Dewan Pers dan menentang perlakuan diskriminatif dan kesewenangan Dewan...
BPK temukan kejanggalan dalam penyaluran bantuan Pemerintah terutama di Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (Kemenkop UKM). Program ini untuk penanganan Covid-19 dan pemulihan ekonomi nasional.
Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) mencatat adanya ketidaktepatan penyaluran bantuan ini. Berdasarkan Ikhtisar Hasil...
Kapolres Pesisir Selatan AKBP. Sri Wibowo, S.I.K mengajak seluruh masyarakat, seluruh komponen elemen masyarakat juga pers ( media) bersama datang ke Polres Pesisir Selatan (Pessel) untuk mengikuti vaksinasi, yang dilaksanakan gratis tanpa ada pungutan bayaran.
Dikatakan Sri Wibowo, dengan semakin...
Sehubungan dengan kian maraknya penipuan daring (online), Kominfo menggelar webinar dengan tema ‘Ragam Penipuan di Dunia Online’ dengan sasaran warga Makassar, Sulawesi Selatan dan dihadiri oleh 432 peserta.
Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) bekerja sama dengan gerakan nasional literasi digital...
Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) wilayah Perbatasan ke- 111 Tahun 2021 yang diselenggarakan Kodim 0911/Nunukan, Kalimantan Utara, terus berusaha memajukan wilayah pedesaan dan membantu warga setempat.
Seperti masalah listrik, dimana masih ada daerah terisolir yang belum teraliri listrik PLN,...
Bupati Banjarnegara, Jawa Tengah, Budhi Sarwono memberi izin kepada warganya yang hendak menggelar keramaian seperti pesta perkawinan, pengajian, hingga acara kesenian dan olahraga.
Kebijakan Bupati Banjarnegara ini kini jadi perhatian public, karena ia telah mengambil kebijakan tak lumrah di tengah...
Upaya Bupati Pesisir Selatan, Rusma Yul Anwar, memacu pembangunan dengan memboyong dana pusat ke Pesisir Selatan, terus dilakukan dengan menemui menteri kabinet Joko Widodo di Jakarta.
Kali ini Bupati Pesisir Selatan, Rusma Yul Anwar, melakukan pertemuan dengan Menteri Pekerjaan Umum...
Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) wilayah Perbatasan ke 111 Tahun 2021 yang diselenggarakan oleh Kodim 0911/Nunukan, Kalimantan Utara.
Selain mengerjakan sasaran fisik dan nonfisik, terdapat juga di dalamnya sasaran tambahan yang di lakukan tim TMMD Kodim 0911/Nunukan.
Salah satu kegiatan...