JAKARTA - Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, mengapresiasi langkah Kapolda Lampung yang akan memberi hadiah penghargaan kepada warganya.
Lantaran warga di wilayah hukumnya yang berani melawan pelaku begal, Minggu (17/4/2022).
Menurutnya, upaya tersebut merupakan terobosan positif untuk menekan angka...
Seorang petani asal Kecamatan Seluma Timur, Kabupaten Seluma, M ditemukan tewas tergantung di pohon (15/4) di area perkebunan kelapa sawit Bidai Melintang Desa Kota Agung.
Lokasi penemuan jasad M, berjarak sekitar 2 KM dari pemukiman warga. Jasad Mu pertama kali...
Dengan munculnya Varian XE di Inggris,Sultan Sultan B Najamudin mengingatkan pemerintah untuk kembali memperketat Karantina dan percepatan Vaksinasi.
Terkait dengan munculnya Varian XE ini Wakil ketua DPD RI, Sultan B Najamudin, angkat bicara, Sabtu 16 April 2022.
Sultan mengingatkan pemerintah melalui...
Hujan disertai angin kencang mengakibatkan sebuah pohon besar tumbang di Jalan Diponegoro, dekat Masjid Al- Furqon, kejadian itu terjadi sekitar pukul 18.30 WIB, Jumat (15/4).
Warga sekitar, Alvin, menuturkan pohon tua itu tumbang diterpa angin kencang hingga menutupi sebagian badan...
Tim tangkap buronan (Tabur) Kejaksaan Agung (Kejagung) berhasil mengamankan terpidana Suteja Setiawan yang merupakan buronan Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta terkait kasus penyelundupan di bidang import.
Terkait dengan Tabur ini, Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejagung, Ketut Sumedana menyatakan, Suteja Setiawan berhasil diamankan di...
Gegara nekat perkosa anak tirinya yang masih berusia 13 tahun, ayah tiri berinisial AB (44) di Kabupaten Pinrang, Sulawesi Selatan (Sulsel) berhasil ditangkap polisi.
Diketahui, pelaku perkosa anak tiri melakukan aksi bejatnya saat istrinya pergi ke pasar. Sebagaimana keterangan yang...
Cuaca kemarau yang melanda di Tanah Datar beberapa waktu belakangan ini mengakibatkan beberapa wilayah di daerah itu mengalami kekeringan, bahkan mengancam lahan pertanian masyarakat gagal panen.
Seperti terjadi di Nagari Barulak Kecamatan Tanjung Baru, masyarakat mengeluhkan sumur kering dan lahan...
Kontributor Metro TV bernama Roi Dorsono Rahel tewas dalam insiden kecelakaan rombongan Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dudung Abdurachman di Merauke, Papua.
Tewasnya kontributor Metro TV ini korban meninggal dunia akibat kecelakaan bertambah menjadi dua orang setelah Letda...
Ade Armando hingga kini masih dalam perawatan tim medis usai jadi bulan-bulanan massa di saat aksi demonstrasi di depan Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta, Senin (11/4). Ade dilaporkan mengalami luka serius di kepala dan sekujur badannya.
"Saat ini kondisi Ade...
Peristiwa naas terjadi saat sebuah mobil minibus sedang mengisi bahan bakar minyak (BBM) tiba-tiba terbakar di SPBU Jati Permai, Kelurahan Way Urang, Kecamatan Kalianda, Lampung Selatan.
Peristiwa naas yang menimpa Rohman tersebut terjadi pada Minggu lalu (10/4) sekitar pukul 17.44 WIB.
Kepala Dinas...
Ade Armando yang hadir di gedung DPR, untuk memantau demo mahasiswa bersama sejumlah elemen lainnya justru menjadi sasaran amukan massa yang ricuh.
Dilansir kumparan di lokasi, Senin (11/4), massa yang diduga susupan dan berpakaian STM ricuh. Di saat itulah Ade...
Diduga diserang hewan buas seekor sapi ditemukan mati dengan luka besar di Nagari Kuncir, Kecamatan X Koto Diateh, Kabupaten Solok. Diketahui, hewan ternak berjenis kelamin betina itu dalam keadaan bunting.
Sapi milik warga yang bernama Maralis, ditemukan dalam kebun hanya...
Seorang pria ditemukan tewas gantung diri ditempatnya bekerja di kawasan Parupuk Tabing, Koto Tangah, Kota Padang, Minggu (10/4).
Korban yang diketahui bernama Nofri (31) tahun tersebut sudah dua tahun bekerja sebagai pembuat kaca di Parupuk Tabing. Polisi melakukan pendalaman atas...
Dampak musim kemarau beberapa bulan terakhir, Akibatnya ratusan hektare (ha) lahan sawah sudah ditanami padi, mengalami kekeringan di kawasan Kecamatan XIV Koto, Kabupaten Mukomuko, Provinsi Bengkulu.
"Kekeringan ini terjadi khususnya di areal lahan sawah areal irigasi sayap kiri. Tak kurang...
Kegiatan proses belajar mengajar dilakukan di tenda darurat akibat terdampak gempa bumi di Pasaman Barat, Sumatera Barat.
"Saat bulan Ramadhan, kami sudah mulai melakukan proses belajar mengajar di tenda darurat karena bangunan sekolah rusak akibat gempa 6,1 magnitudo," terang Kepala...