INFO SEHAT

Vaksinasi di Nagari Gunung Bungkuak Pesisir Selatan Capai 86%

Pelaksanaan kegiatan Vaksinasi Covid-19 di Nagari Gunung Bungkuak, Kecamatan IV Jurai, Kabupaten Pesisir Selatan telah mencapai 86%, pada Jumat (24/12/2021). Wali Nagari Doni Iskandar mengatakan pencapaian itu tidak lepas dari peran masyarakat yang sadar akan vaksin. "Alhamdulillah, dari 629 orang yang...

Milna Dukung Pemberian Nutrisi Terbaik pada 1000 Hari Pertama Kehidupan

KALBE Nutritionals melalui salah satu produk unggulannya, Milna sebagai ahlinya makanan bayi yang berupa makanan pendamping ASI. Bertepatan dengan momen Hari Ibu pada 22 Desember menguatkan Milna berkomitmen lagi untuk terus mendukung orang tua dalam memberikan nutrisi terbaik bagi tumbuh kembang Si Kecil...

Roove Pecahkan Rekor Muri Bagikan Minuman Kolagen di 26 Kota.

Roove yang merupakan produk minuman serbuk super collagen yang bermanfaat untuk kecantikan dan kesehatan kulit, rambut dan tulang. Roove Minuman serbuk rasa blueberry yang mengandung Tripeptide Collagen & ekstrak Wild Blueberry. Kali ini ada kejutan yang diberikan Roove pada penghujung tahun...

Mencukur Bulu Akan Menebalkan Bulu Baru, Mitos Atau Fakta?

Mencukur bulu adalah salah satu cara paling sederhana untuk menghilangkan bulu tersebut di badan kita ketika bulu - bulu yang ada di tubuh tumbuh. Percaya atau tidak, kebanyakan orang dewasa akan merasa rishi ketika ada bulu – bulu yang tumbuh...

Berbagi Ilmu Perkembangan Anak, Friska Asta dan Biometrika Buka Konsultasi Gratis

Ilmu perkembangan anak dan parenting semakin banyak diminati oleh banyak para orang tua. Salah satunya karena perkembangan zaman yang sudah semakin maju. Sehingga untuk merawat anak memang perlu kiat-kiat yang harus dipelajari perkembangan anak untuk memahami kemauan anak. Karena teknologi juga...

Penyebaran Virus Varian Omicron Makin Mencekam, Pintu Masuk Indonesia Ditutup

Virus varian Omicron yang merupakan varian baru virus SARS-CoV-2 disebut lebih cepat menular dibanding varian Delta. Varian baru ini juga diakui bermutasi lebih banyak dari varian delta. Mutasi tersebut ditunjukkan dari penampakan gambar tiga dimensi yang dirilis oleh Rumah...

Air Purifier Dapat Mencegah Penularan COVID-19

Air purifier dikabarkan dapat mengurangi risiko penularan virus Corona penyebab COVID-19. Alat ini diketahui mampu membersihkan dan menyaring udara dari debu, polusi, serta berbagai kuman dan virus, termasuk virus Corona. Namun, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan sebelum memanfaatkan air...

Paxlovid Obat COVID-19 Dinilai Cukup Efektif Mengurangi Resiko Kematian

Paxlovid merupakan kandidat obat antivirus baru yang sedang diteliti potensinya untuk pengobatan COVID-19. Sejauh ini, penelitian menunjukkan bahwa Paxlovid cukup efektif dalam mengurangi risiko kematian dan rawat inap pasien COVID-19. Paxlovid adalah merek dagang dari kombinasi antivirus PF-07321332 dan ritonavir...

Diabetasol Edukasi Cara Kontrol Gula Darah di Masa Pandemi

Diabetasol, kembali mengajak masyarakat Indonesia memperingati World Diabetes Day (WDD) yang jatuh pada 14 November setiap tahunnya. Pada peringatan WDD tahun ini, Diabetasol mengangkat tema Bersama DIA, Kontrol Gula Darah Jadi Lebih Mudah di Masa Pandemi melalui serangkaian webinar di...

Cara Alami Menjaga Sistem Imun Tubuh Anda

Sistem imun memiliki peranan yang sangat penting dalam menjaga kesehatan tubuh. Jika sistem imun lemah, tubuh lebih berisiko terserang dan terinfeksi berbagai penyakit. Oleh karena itu, kekuatan sistem imun tubuh perlu dijaga dengan baik. Imunitas atau daya tahan tubuh merupakan...

Vitamin C Rutin di Minum, Catat Ini Faktor Penting Harus Diperhatikan

Vitamin C masih berperan penting dalam mendukung sistem imunitas kita, memasuki masa adaptasi kenormalan baru yang harus di jalanani masyarakat. Namun meskipun sangat penting perannya bagi imunitas, konsumsi vitamin C ternyata bisa juga memicu berbagai gejala dan ketidaknyamanan di lambung,...

Entrasol Ajak Tumbuhkan Kesadaran Melindungi Tulang Sejak Dini 

Entrasol mengadakan serangkaian acara menjelang peringatan Hari Osteoporosis Nasional (HON) 2021 Oktober ini dengan Tema “Entrasol, Love You to the Bone”. Acara Yang di gelar Entrasol ini bertujuan mengedukasi masyarakat mengenai pentingnya nutrisi dan olahraga tepat untuk tulang kuat yang...

Ajak Jaga Kesehatan Reproduksi, Ini Tips Andalan Feminine Care

Salah satu cara untuk menjaga kesehatan reproduksi adalah dengan merawat kebersihan area kewanitaan atau feminine hygiene. Merawat kebersihan feminine hygiene ini merupakan salah satu yang harus diperhatikan oleh perempuan di Indonesia untuk menjaga kesehatan reproduksi. Jika tidak ditangani dengan baik, area...

YouTube Hapus Konten Anti-Vaksin

YouTube akan memblokir semua konten anti-vaksin, tidak hanya informasi palsu tentang vaksin COVID-19 tetapi juga materi yang berisi informasi yang salah tentang vaksin lain yang disetujui. YouTube mengatakan pada hari Rabu bahwa kebijakan yang diperluas akan berlaku untuk "vaksin yang...

4 Siswa di Pesisir Selatan Dilarikan ke Puskesmas Usai Divaksin

Siswa SMKN 1 Sutera di Kabupaten Pesisir Selatan terpaksa dilarikan ke Puskesmas setempat beberapa waktu setelah divaksin, Selasa (28/9/2021). Informasi yang dihimpun, jumlah siswa yang diberi perawatan medis sebanyak empat orang. Siswa itu tiba-tiba merasa letih dan ada yang mengalami...
- Advertisement -

Latest News

Erlyn Suzan Usung Pop Nostalgia ala 90-an di Album “Kepastian”.

Erlyn Suzan penyanyi yang telah dikenal luas lewat kiprahnya di dunia musik dangdut, kini siap memulai babak baru dalam...
- Advertisement -