spot_img
spot_img

Pacitan Diguncang Gempa Magnitudo 6,0 Kedalaman 10 Kilometer

- Advertisement -
Pacitan diguncang gempa magnitudo 6,0. Getaran gempa cukup kuat terasa di wilah Jawa Timur hingga Jawa Tengah pada Kamis (8/6/2023) 00.04 WIB. 

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyebutkan, gempa berpusat di 117 kilometer barat daya Pacitan.

Gempa tidak berpotensi menimbulkan gelombang tsunami.  Guncangan dilaporkan juga terasa di Yogyakarta, Semarang, Jepara, Ponorogo, Nganjuk, Madiun, Demak, Banjarnegara, dan Banyuwangi.

Hingga berita ini ditayangkan belum ada laporan kerusakan dan korban.

spot_img

Trending Topic

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

spot_img

Politik

Hot News

Game

PENTING UNTUK DIBACA