spot_img
spot_img

KORUPTOR

Kasus Dugaan Korupsi Formula E akan Diusut Tuntas KPK

Penegasan terkait penyelidikan kasus dugaan korupsi Formula E disampaikan oleh Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Nurul Ghufron. Ia mengatakan, lembaganya tidak berpolitik terkait pengusutan dugaan korupsi Formula E. "KPK merupakan penegak hukum. Jadi ada standar hukumnya, baik prosedur maupun...

Inilah Alasan Hakim Hukuman Edhy Prabowo Ditambah Jadi 9 Tahun

Hukuman terhadap Edhy Prabowo ditambah menjadi 9 tahun penjara. Penambahan ini terjadi pada putusan banding yang dibacakan oleh hakim banding di Pengadilan Tinggi (PT) DKI Jakarta, pada 21 Oktober 2021. Penambahan hukuman bagi mantan Menteri Kelautan dan Perikanan ini dinilai...

Modus Korupsi Mafia Pelabuhan Segera Dibongkar KPK

Modus korupsi mafia pelabuhan kini tengah didalami oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Hal ini dilakukan KPK dalam rangka menindaklanjuti terkait mafia pelabuhan yang disebut Menteri Koordinator Maritin dan Investasi Luhut Panjaitan. Namun, tentang mafia Pelabuhan itu KPK akan memulai dengan...

Kepala Kantor Pelayanan Pajak Bantaeng Ditahan KPK

Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Bantaeng, Sulawesi Selatan, Wawan Ridwan, langsung ditahan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk kepentingan penyidikan kasus dugaan suap terkait pemeriksaan perpajakan tahun 2016. Penahanan Kepala Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bantaeng ini disampaikan oleh Wakil...

Novel Baswedan: Ada Aktor Intelektual di Balik Kasus Bansos Selain Juliari

Novel Baswedan mengungkapkan, terkait aktor intelektual di balik kasus korupsi dana bantuan sosial (bansos) yang menjerat mantan Menteri Sosial Juliari Batubara, masih banyak yang belum terungkap. "Saya memahami betul bahwa pelakunya itu bukan pada level Menteri Sosial saja Pak Juliari...

Terlibat Bisnis Tes PCR Luhut Dilaporkan ke KPK

Terlibat bisnis tes PCR Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan dilaporkan ke KPK oleh PRIMA. Hal itu diungkapkan oleh Ketua KPK, Firli Bahuri. Dia memastikan pihaknya tidak akan pandang bulu dalam mengurus perkara dugaan korupsi. “Terkait dengan dugaan tindak pidana korupsi,...

Dana KONI Kota Padang Senilai Rp 2,1 Miliar Dipereteli Pengurus

Kejaksaan Negeri (Kejari) Padang tengah menyelidiki dugaan penyelewengan dana Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kota Padang, Sumatera Barat (Sumbar). Dana KONI Kota Padang senilai Rp 2,1 miliar diduga telah dipereteli oleh oknum pengurus. Kepala Seksi Pidana Khusus Kejari Padang, Therry...

Harun Masiku Belum Tertangkap, ICW: Ada Kekuatan Besar yang Menahan KPK

Buronan Harun Masiku seolah sulit untuk ditangkap, meskipun beberapa pihak mengatakan bahwa mantan calon anggota legislative PDIP itu masih bebas berkeliaran. Bahkan, ada yang menduga bahwa dalang suap eks Komisioner KPU itu ada di Indonesia. Indonesia Corruption Watch (ICW) menyayangkan...

Bupati Kuansing Sempat Menghilang Saat OTT KPK

Bupati Kuansing (Kuantan Singingi) Andi Putra sempat menghilang ketika tim penindakan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan penangkapan. Kini, Bupati Kuansing Andi Putra (AP) telah ditetapkan sebagai tersangka bersama General Manager PT Adimulia Agrolestari (AA) Sudarso (SDR) dalam kasus dugaan suap...

Terjaring OTT KPK Bupati Kuansing Andi Putra Ditetapkan Sebagai Tersangka Suap

Bupati Kuansing (Kuantan Singingi) Riau, Andi Putra baru saja terjaring Operasi tangkap Tangan KPK bersama sejumlah pejabat telah ditetapkan sebagai tersangka, Selasa (19/10/2021). Bupati Kuansing ini ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus dugaan suap terkait perpanjangan izin Hak Guna Usaha (HGU)...

Kuansing Heboh KPK Lakukan OTT Terkait Suap Infrastruktur

Kabupaten Kuansing, Riau, heboh karena beredar kabar bahwa Komisi pemberantasan Korupsi (KPK) tengah melakukan Operasi tangkap Tangan (OTT) terkait suap infrastruktur yang dilakukan perusahaan terhadap pejabat penting, Senin (18/10/2021). Namun kebenaran terhadap OTT KPK tersebut belum bisa disampaikan kebenarannya oleh...

Rita Widyasari Pernah Diminta Tidak Bawa-Bawa Nama Azis Syamsuddin

Rita Widyasari mengungkapkan pernah diminta untuk tidak membawa-bawa nama Azis Syamsuddin oleh orang suruhan mantan Wakil Ketua DPR RI dari Fraksi Partai Golkar tersebut dalam penyidikan KPK. Hal itu diungkapkan Rita Widyasari atau mantan Bupati Kutai Kartanegara ini di persidangan...

Bupati Musi Banyuasin Dodi Alex Noerdin Diduga Terima Suap Sejumlah Proyek

Bupati Musi Banyuasin, Dodi Alex Noerdin diciduk Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terkait dugaan telah menerima suap sejumlah proyek di Kabupaten Muba. Dodi disebut oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah mengatur pembagian persentase fee proyek. "DRA (Dodi Alex Noerdin) juga telah...

Bupati Musi Banyuasin Dodi Alex Noerdin Ditangkap KPK

Bupati Musi Banyuasin (Muba), Dodi Alex Noerdin diciduk Tim Satgas Penindakan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam operasi tangkap tangan (OTT), Jumat (15/10) malam. Penangkapan Bupati Musi Banyuasin, Dodi Alex Noerdin dibenarkan oleh pelaksana tugas (Plt) juru bicara KPK, Ali Fikri....

KPK Lakukan OTT di Sumsel, Seorang Pejabat Diamankan

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan OTT di Sumatera Selatan (Sumsel), Jumat (15/10/2021) saatu orang pejabat di Kantor Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Kabupaten Muba, Sumatera Selatan, diamankan. OTT yang dilakukan KPK di Sumsel ini mendadak heboh. Menurut Informasi,...
- Advertisement -

Latest News

HONOR 2025 Luncurkan Inisiatif Strategis Baru “HONOR ALPHA PLAN” di MWC 2025

HONOR adalah produsen perangkat teknologi pintar yang terkemuka di dunia. Brand ini bertekad menjadi merek teknologi ikonis, serta menciptakan...
- Advertisement -