spot_img
spot_img

HUKUM

Curi Motor dan Onderdil, Seorang Pria Dibekuk Polisi

Anggota Reserse Kriminal Polres Kabupaten Pasaman Barat menangkap seorang pencuri sepeda motor berinsial A di Kampung Bukik, Kecamatan Pasaman, Senin (5/04/2021) malam. Dalam penangkapan itu polisi mengamankan satu unit sepeda motor dan sejumlah onderdil sebagai barang bukti. Kasat Reskrim Polres...

Diduga Gelapkan Dana Koperasi, 3 Orang Tersangka Diamankan Polisi

Diduga melakukan penggelapan dana koperasi, Koperasi Serba Usaha (KSU) Sutra Ketinggian Sarilamak, Kabupaten Limapuluh Kota, sebanyak tiga orang tersangka berhasil diamankan Polres Payakumbuh . Ketiganya adalah F (25), NWP (22), dan DR (25). Ketiganya melakukan penggelapan ketika masih bekerja di...

1.800 Napi di Nigeria Kabur Setelah Serangan Penjara

Penyerang yang dipersenjatai dengan senapan mesin dan granat berpeluncur roket telah melancarkan serangkaian serangan terkoordinasi di tenggara Nigeria, membebaskan lebih dari 1.800 narapidana dari penjara. Serangan dimulai sekitar pukul 02.00 Senin waktu setempat di Owerri, sebuah kota di negara bagian...

Oknum PNS di Pesisir Selatan Nekat Jual Sabu

Seharusnya memberikan contoh dan pelayan bagi warganya malah oknum Pegawai Negeri Sipil ( PNS) di lingkup kantor Camat Bayang, Kabupaten Pesisir Selatan berinisial " RK (40) warga kampung Pasar Baru, Nagari Pasar Baru, Kecamatan Bayang, ini menyambi menjual sabu...

Pelaku Penyiksaan Simpai di Sumbar Ditangkap

Peristiwa penyiksaan seekor simpai membuat heboh publik tanah air beberapa waktu belakangan ini. Sempat muncul juga beberapa spekulasi seputar lokasi peristiwa tersebut. Namun spekulasi tersebut terjawab melalui unggahan Ditreskrimsus Polda Sumbar melalui laman instagramnya @CICCSUMBAR pada Sabtu (3/4/2021). Dalam unggahan tersebut...

Dua dari 5 Perampok Minimarket di Sukabumi Terpaksa Dilumpuhkan dengan Timah Panas

Dua dari 5 perampok minimarket dilumpuhkan dengan timah panas oleh Personel Satuan Reserse dan Kriminal (Reskrim) Polres Sukabumi. Pelaku ditembak karena melakukan perlawanan dan mencoba melarikan diri saat hendak ditangkap. "Para tersangka kami tangkap di Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi, Jabar....

Polisi Tangkap Pengedar Sabu di Pasaman Barat

Anggota Opsnal Narkoba Polres Pasaman Barat menangkap seorang pengedar narkotika jenis sabu, Jumat (2/4/2021). Tersangka ditangkap di Jorong Bangun Rejo, Nagari Kinali, Kecamatan Kinali, Kabupaten Pasaman Barat Tersangka diketahui bernama Adi Darmadi alias Adi (22), warga Jorong Bangun Rejo, Nagari...

Polisi Tangkap Spesialis Copet Dalam Angkot di Padang

Tim Klewang Polresta Padang menangkap seorang tersangka copet yang biasa beraksi di dalam angkot. Tersangka berinisial WRS itu ditembak karena melawan saat ditangkap. “Saat dilakukan penangkapan tersangka melakukan perlawanan sehingga petugas melakukan tindakan tegas dan terukur terhadap tersangka,” kata Kasat...

Advokat Aan Madya Nofriandi Apresiasi Kapolri Terkait Larangan Polsek Tidak Melakukan Penyidikan

Advokat berdarah Minang, Putra asli kelahiran Painan Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatra Barat, Aan Madya Nofriandi, SH mengapresiasi serta mendukung terhadap keputusan Kapolri nomor : 613/III/2021 tentang penunjukan kepolisian sektor (Polsek) hanya untuk pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat pada daerah...

ATM BRI di Bukittinggi Dibobol, Pelaku Berhasil Bawa Kabur Uang Rp 350 juta

Peristiwa pembobolan ATM kembali terjadi di Kota Bukittinggi Kali ini satu unit ATM BRI Cabang Bukittinggi yang berada di Nagari Taluak IV Suku, Kecamatan Banuhampu, Kabupaten Agam, dibobol orang tak dikenal alias maling, Sabtu (3/4/2021) pagi. Pembobolan ATM BRI ini...

Rapper DMX Dilarikan ke UGD Akibat Overdosis Narkoba

Bintang musik rap DMX dalam keadaan kritis di sebuah rumah sakit daerah White Plains, New York. Meskipun belum dikonfirmasi, sebuah sumber mengklaim DMX menderita overdosis narkoba, sementara yang lain mengatakan kepada AllHipHop bahwa bintang rap itu memiliki masalah jantung dan...

Penghina Wali Kota Makassar Minta Maaf

Ahmad Dzulkarnain, diduga telah menghina Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto lewat media sosial akhirnya minta maaf. Penghina Wali Kota Makassar ini merupakan pemilik akun Instagram (IG) @ghio_maczman_official, sempat dibawa ke kantor polisi oleh Addaz, salah seorang pembina sektor kelompok...

Pemasok Senjata ke Zakiah Aini Ditangkap Densus 88 Antiteror

Penjual senjata air gun ke Zakiah Aini wanita penyerang Mabes Polri beberapa hari lalu ditangkap Densus 88 antiteror, dikutip dari Kumparan, Sabtu (3/4/2021). Pria tersebut MK alias IM, tampak berada di sebuah mobil. Pemasok senjata ke Zakiah Aini ini tampak...

Reza Indragiri: Aksi Koboi Pengemudi Fortuner Acungkan Pistol Layak Disebut Teroris

Ahli Psikologi Forensik Reza Indragiri ikut menanggapi aksi koboi pengemudi Toyota Fortuner bernomor polisi B 1673 SJV yang mengacungkan pistol saat terlibat cekcok dengan sejumlah pengguna jalan di Duren Sawit, Jakarta Timur pada Jumat (2/4) dini hari. Reza mengaku tidak...

Mantan Bupati Bulukumba Diperiksa KPK Terkait Kasus Suap Nurdin Abdullah

Mantan Bupati Bulukumba, Sulawesi Selatan, AM Sukri A Sappewali, diperiksa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk mendalami berbagai proyek yang dikerjakan Agung Sucipto (AS) selaku kontraktor diduga atas rekomendasi Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) nonaktif Nurdin Abdullah (NA). KPK, pada Kamis (1/4)...
- Advertisement -

Latest News

Mendadak Dangdut di Bioskop 30 April 2025, Resmi Rilis Poster Terbaru.

Mendadak Dangdut film Sinemart dan Amadeus Sinemagna resmi merilis poster terbaru mereka. Poster ini memberikan gambaran pertama tentang warna...
- Advertisement -