KORUPSI

Terseret Kasus Dugaan Korupsi KONI Padang, Mahyeldi Berpotensi Diperiksa Kejaksaan

Kasus dugaan korupsi KONI Padang yang sebelumnya telah menetapkan tiga orang tersangka hingga kini terus bergulir di Kejaksaan Negeri (Kejari) Padang. Bahkan, nama Gubernur Sumbar, Mahyeldi kini juga terseret dalam pusaran kasus tersebut. Tiga orang yang telah ditetapkan sebagai tersangka...

Dugaan Kasus Korupsi KONI Padang Seret Nama Mahyeldi

Pemeriksaan dugaan kasus korupsi KONI Padang hingga kini terus bergulir. Eks Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Sumbar, Agus Suardi menjalani pemeriksaan di Kejaksaan Negeri (Kejari) Padang, Selasa, 22 Maret 2022. Agus Suardi diperiksa terkait dugaan kasus korupsi dana hibah...

Kasus Pencucian Uang Setya Novanto Diambil Alih KPK

Dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU) oleh mantan Ketua DPR Setya Novanto akan diambil alih KPK. Terkait kasus ini Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memastikan sudah berkoordinasi dengan Bareskrim Polri. "Kedeputian koordinator dan supervisi berkoordinasi dengan Bareskrim. Karena di Bareskrim sana...

Hukuman Edhy Prabowo Dipangkas Mahkamah Agung Jadi 5 Tahun

Edhy Prabowo, mantan menteri kelautan dan perikanan (KP) yang terpidana kasus korupsi kasus suap perizinan ekspor benih bening lobster (BBL) disunat masa hukumannya oleh Mahkamah Agung (MA) dari 9 tahun penjara menjadi 5 tahun penjara. "Menjatuhkan pidana kepada terdakwa Edhy...

Kejagung Sita 11 Bidang Tanah Milik Tersangka Kasus Korupsi LPEI

Kejaksaan Agung (Kejagung) menyita aset tanah milik tersangka kasus dugaan korupsi dalam penyelenggaraan pembiayaan ekspor nasional oleh Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) periode 2013-2019. Kasus itu, diduga menyebabkan kerugian keuangan negara kurang lebih Rp2,6 triliun. "Penyitaan aset milik tersangka yang...

Kejagung Periksa Saksi Dugaan Korupsi Proyek Pengadaan Satelit Kemenhan

Kejaksaan Agung (Kejagung) memeriksa seorang saksi terkait kasus dugaan korupsi proyek Pengadaan Satelit Slot Orbit 123° Bujur Timur (BT) pada Kementerian Pertahanan (Kemenhan). "Saksi yang diperiksa yaitu SW selaku Direktur Utama PT. Dini Nusa Kusuma, dan Tim Ahli Kementerian Pertahanan,...

Sejumlah Pejabat Kabupaten Siak Diduga Terima Uang Haram Proyek Senilai Rp 87 Miliar

Sejumlah pejabat kabupaten Siak diduga telah menerima aliran uang haram proyek bernilai Rp 87 miliar terkait pekerjaan pembangunan Gedung Kantor PT Bumi Siak Pusako (BSP). Kasus dugaan korupsi sejumlah pejabat di Kabupaten Siak ini dinilai telah menyebabkan negara mengalami kerugian...

Azis Syamsuddin Dinilai oleh Jaksa Telah Merusak Kepercayaan Masyarakat Terhadap DPR

Mantan Wakil DPR Azis Syamsuddin dinilai oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terlalu berbelit-belit dan tindakannya merusak citra DPR. Hal inilah yang menurut jaksa yang memberatkan tuntutan terhadap Azis Syamsuddin. Jaksa menyampaikan hal ini dalam pembacaan tuntutan...

Nur Afifah Balqis Sosok Kuruptor Termuda Banjir Cibiran para Netizen

Nama Nur Afifah Balqis kini masih menjadi buah bibir akibat tersangkut kasus korupsi bersama Abdul Gafur Mas'ud Bupati Penajam Paser Utara. Nur Afifah Balqis mendadak menjadi sorotan usai ditangkap KPK dalam OTT bersama Abdul Gafur Mas'ud. Pada usianya yang masih sangat...

Tingginya Mahar Politik Salah Satu Penyebab Kepala Daerah Jadi Koruptor

Mahar politik kembali menjadi sorotan setelah beberapa kepala daerah terjerat kasus korupsi. Hal ini diungkapkan oleh Partai NasDem Sumut. NasDem menilai ditangkapnya Bupati Langkat Terbit Rencana Perangin Angin salah satu penyebabnya adalah mahar politik yang mahal. "Akhirnya, untuk mengembalikan apa...

Hakim Itong Isnaeni Hidayat Terdiam Saat Digiring KPK

Nama Itong Isnaeni Hidayat tiba-tiba saja membuat heboh setelah ia ditangkap KPK melalui OTT pada Rabu (19/1/2022). Hakim Pengadilan Negeri Surabaya ini kemudian digiring ke Gedung Merah Putih Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Kuningan, Jakarta Selatan. Itong Isnaeni Hidayat sampai ke...

Hakim dan Panitera PN Surabaya Ditangkap KPK, 3 Orang Diamankan

Hakim dan panitera Pengadilan Negeri Surabaya ditangkap oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). KPK juga melakukan penyegelan terhadap sejumlah ruangan. Terkait penangkapan hakim dan panitera PN Surabaya ini dibenarkan oleh juru bicara Mahkamah Agung (MA) Andi Samsan Nganro. Ia mendapat informasi...

Nama Nur Afifah Balqis Trending Setelah Ditetapkan Sebagai Koruptor Termuda Ditangkap KPK

Nama Nur Afifah Balqis tiba-tiba menjadi trending topic setelah ditetapkan menjadi tersangka dalam kasus dugaan suap pengadaan barang dan jasa serta perizinan di Pemerintahan Kabupaten (Pemkab) Penajam Paser Utara (PPU), Provinsi Kalimantan Timur. Nur Afifah Balqis merupakan Bendahara Umum DPC...

Bupati Langkat Sempat Kabur Saat Ditangkap KPK

Bupati Langkat, Terbit Rencana Perangin-angin, telah ditetapkan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sebagai tersangka suap penerimaan hadiah atau janji terkait pekerjaan proyek di Langkat Tahun Anggaran 2020-2022. Penetapan tersangka Bupati Langkat ini dilakukan setelah Terbit dan 7 orang lainnya terjaring operasi...

Bupati Langkat Ditangkap KPK Miliki Harta Kekayaan Hingga Rp 85 Miliar

Bupati Langkat terjaring Operasi Tangkap Tangan (OTT) KPK. Bupati yang Bernama Terbit Rencana Perangin Angin ini disebut memiliki harta kekayaan senilai total Rp85 miliar. Data kekayaan Bupati Langkat ini hasil dari laporan pada 25 Februari 2021. Bahkan Terbit yang diangkat...
- Advertisement -

Latest News

Dere 2024 Satukan Cinta dan Ragu dalam “Biru”, Begini Rasanya.

Dere bersama Tiga Dua Satu merilis single “Biru”, Sepenggal lirik dari lagu “Biru" yang menggambarkan perasaan campur aduk antara...
- Advertisement -