INTERNASIONAL

Salju Langka di Tengah Badai Musim Dingin Terjadi di California

Salju langka di tengah badai musim dingin terjadi di California, Amerika Serikat Bagian Barat. Badai yang membawa kondisi dingin, hujan, serta ancaman badai salju. Bagian Layanan Cuaca Nasional memperingatkan pada hari Jumat bahwa "badai musim dingin yang berbahaya" akan terjadi...

150 Orang Asing Meninggal di Tahanan Imigrasi Malaysia Termasuk 7 Anak-Anak

150 orang asing meninggal di tahanan Imigrasi Malaysia tahun lalu. Menteri Dalam Negeri Malaysia Saifuddin Nasution Ismail mengatakan dari sejumlah orang asing yang meninggal tersebut termasuk tujuh anak-anak dan 25 wanita. Terkait tewasnya 150 orang asing tersebut, kelompok hak asasi...

Tujuh dari 10 Orang Amerika Lebih Suka Dimakamkan di Dalam Kotak Kardus

Tujuh dari 10 orang Amerika "lebih suka dimakamkan dalam kotak kardus" daripada meminta keluarga mereka mengeluarkan uang terlalu banyak untuk pemakaman. Itu menurut sebuah studi baru terhadap 2.000 orang Amerika, 81 persen di antaranya melaporkan memberikan setidaknya "beberapa pemikiran" tentang...

Korban Tewas Gempa Turki Capai 43.360 Jiwa, Ternyata Masih Ada yang Selamat

Korban tewas gempa Turki dan Suriah jumlahnya sudah mencapai 43.360 jiwa. Hal ini disampaikan Menteri dalam negeri Turki Suleyman Soylu. Angka korban tewas gempa Turki ini dipastikan akan terus bertambah, karena tim pencari tengah melakukan evakuasi sejumlah mayat di bawah...

Payton Gendron Dihukum Seumur Hidup Karena Tembak Mati 10 Warga Kulit Hitam di AS

Payton Gendron, seorang pria kulit putih yang telah menembak mati 10 orang kulit hitam, di sebuah toko kelontong AS telah dijatuhi hukuman penjara seumur hidup. Pria tersebut tidak akan mendapatkan pembebasan bersyarat. Ketika sidang penyampaian vonis berlangsung, seorang pria bergegas...

Rhys Lewis Rilis Album ke- 2 Bertajuk ‘Corner Of The Sky’

Rhys Lewis merilis karya rekaman yang mengubah dirinya. Berjudul 'Corner Of The Sky', album baru ini menjadi berisi 13 lagu yang merupakan pencarian musikal Rhys Lewis: untuk menemukan apa artinya hidup di tahun 2022. Saat mencari "Corner of the Sky"...

Korban Tewas Akibat Gempa Turki–Suriah Lebih dari 19.000

Jumlah korban tewas akibat gempa Turki-Suriah hingga saat ini tercatat sudah melewati 19.000. Setidaknya 16.546 orang tewas di Turki Hal itu disampaikan langsung oleh Presiden Recep Tayyip Erdogan. Sedangkan korban tewas di Suriah telah mencapai setidaknya 3.162 orang. Tingginya angka...

Cara Menyalurkan Bantuan ke Turki dan Suriah

Watchdog merekomendasikan cara menyalurkan bantuan ke Turki dan Suriah untuk korban gempa, dengan memberi informasi beberapa daftar kompilasi badan amal yang paling efektif. Gempa bumi yang menghancurkan telah menewaskan ribuan orang di Turki selatan dan Suriah utara, dan puluhan negara...

Korban Tewas Gempa Turki Sudah Mencapai 15.383

Jumlah korban tewas akibat gempa Turki - Suriah telah mencapai di atas 15.000 ketika tim penyelamat tengah berupaya untuk menyelamatkan para penyintas yang terperangkap di bawah puing-puing dalam cuaca beku. Para pejabat dan petugas medis mengatakan 12.391 orang korban tewas...

Gempa Turki: Lebih 8.000 Orang Ditarik dari Puing-Puing

Gempa Turki yang cukup dahsyat hingga kita telah mengkibatkan 5.400 dinyatakan tewas, sedangkan di negara tetangganya Suriah korban tewas mencapai 1.800 orang. Tim penyelamat korban gempa Turki ini hingga kini masih bekerja keras berpacu dengan waktu untuk menyelamatkan para korban...

Update Gempa Turki: 4.600 Orang Tewas di Turki dan Suriah

Gempa Turki berkekuatan 7,8 magnitudo telah menghancurkan sebagian kehidupan warga Turki Tenggara dan Suriah Utara. Gempa Turki yang cukup dahsyat ini telah menewaskan lebih dari 4.600 jiwa, berkemungkinan korban bertambah karena hingga kini pencarian warga yang tertimbun bangunan masih berlangsung. Presiden...

Jumlah Korban Tewas Gempa Turki Naik Menjadi 2.921

Jumlah korban tewas Gempa Turki naik menjadi 2.921 orang, hal ini diungkapkan oleh badan bantuan Turki. Gempa berkekuatan 7,8 magnitudo itu sejumlah menghancurkan sejumlah bangunan. Kepala Badan Bantuan Turki, Yunus Sezer, mengatakan disamping hampir tiga ribu korban tewas dalam gempa...

Korban Gempa Turki dan Suriah 1.800 Orang Dinyatakan Tewas

Korban gempa Turki dan Suriah terus bertambah hingga kini tercatat 1.800 orang lebih dinyatakan tewas di dua negara tersebut. Gempa berkekuatan 7,8 skala Richter berpusat di Turki Selatan atau di distrik Pazarcik, Provinsi Kahramanmaras yang berbatasan dengan Suriah. Diperkirakan korban...

Balon Pengintai China Berserakan di Samudra Atlantik Usai Ditembak Jatuh AS

Angkatan Laut Amerika Serikat terpaksa bekerja keras membersihkan puing-puing balon pengintai China yang jatuh ke Samudra Atlantik, setelah ditembak jatuh di lepas pantai Carolina Selatan pada akhir pekan. Balon pengintai China itu terbang di atas Amerika Utara sejak akhir Januari....

500 Orang Tewas Akibat Gempa Berkekuatan 7,8 di Turki dan Suriah

500 orang tewas dan ribuan lainnya mengalami luka-luka tertimpa bangunan akibat gempa berkekuatan 7,8 mengguncang Turki dan Suriah, Senin (06/2/2023) dini hari. Pusat gempa berada di Turki tengah dan Suriah Barat Laut. Selain 500 orang tewas juga diduga ribuan orang...
- Advertisement -

Latest News

UNIQLO Senayan City, 2024 Tampil Lebih Segar. Dan Hadirkan Layanan Baru.

UNIQLO, perusahaan ritel pakaian global asal Jepang setelah menghadirkan penambahan layanan dan fasilitas baru untuk 6 (enam) toko terpilih...
- Advertisement -