GADGET

Libur Lebaran Dua Kali Lebih Seru Dengan 6 Tips Maksimalkan Fitur pada POCO

Libur Lebaran pasti sering dihabiskan bersama keluarga dan kerabat untuk foto-foto maupun merekam video kebersamaan. Buat yang hobi nge-game, ini juga saatnya buat mabar sama saudara. Kegiatan asyik yang momen kebersamaan bareng keluarganya cuma kejadian waktu libur Hari Raya...

Inovasi Berkelanjutan di Domain IP, Tingkatkan Pertumbuhan Baru Operator Seluler

Di MPLS SD & AI Net World Congress 2023, konferensi teknologi Huawei yang bertema "Continuous Innovation in IP Domain, Boost New Growth" sukses digelar di Paris Exhibition Center, Paris. Konferensi ini membahas arsitektur jaringan sasaran, evolusi protokol, serta teknologi otomatisasi...

Baterai Smartphone Cepat Habis? Berikut Daftar 7 Aplikasi Penyebabnya

Baterai yang cepat habis menjadi salah satu hal yang mengganggu kenyamanan pengguna smartphone. Penyebab baterai gampang habis bukan hanya karena dayanya yang rendah atau sedikit, namun juga dalam penggunaan aplikasi di smartphone. Ada beberapa aplikasi yang bikin baterai cepat...

Fitur Isolasi Suara di Apple iOS 16.4, Redam Bising saat Menelepon

Dalam waktu dekat, pengguna iPhone akan memiliki kualitas suara yang bagus saat menelepon atau menerima panggilan berkat fitur baru Voice Isolation atau Isolasi Suara di iOS 16.4. Apple mengatakan, fitur Isolasi Suara merupakan solusi perangkat lunak yang dapat pengguna aktifkan...

Solusi Huawei Intelligent Cloud-Network Bangun Landasan Digital

Di Mobile World Congress (MWC) 2023, Huawei menggelar acara tahunan IP Club Carnival yang menghadirkan analis dan praktisi industri terkemuka untuk mengeksplorasi masa depan jaringan IP. Di acara ini, Huawei mengulas berbagai perkembangan terkini dalam skenario layanan perusahaan, serta memamerkan...

Protelion Pamerkan Solusi Siber Inovatif dalam GISEC Global 2023 di Dubai

Protelion, penyedia keamanan siber kelas dunia untuk Manufaktur, Energi, Infrastruktur Penting, Perusahaan, dan Pemerintah akan mengikuti pameran dalam GISEC Global 2023 pada tanggal 16–18 Maret di Dubai serta memamerkan Solusi Komunikasi Aman. Protelion mengembangkan jaringan pelanggan dan mitranya di Timur...

Galaxy S23 Series 5G Resmi di Indonesia, Segini Harganya

Galaxy S23 Series 5G dirilis Samsung Electronics Indonesia ke Tanah Air dengan membawa standar baru akan smartphone flagship berkat dukungan kamera dan prosesor paling powerful di industri demi memenuhi kebutuhan konsumen untuk share sisi epic dengan lebih mudah, kapan...

Hp Android Anda Hilang? Ada 4 Cara Mudah Melacaknya

Ketika Anda kehilangan Hp Android tentu Anda pusing bukan kepalang, karena ada banyak data yang tersimpan pada handphone tersebut. Kehilangan Hp Android bisa dialami siapa saja dan kapan saja, entah karena lupa menyimpan sampai terjatuh di jalan atau kendaraan. Namun, jangan...

POCO X5 5G diklaim Lebih Tipis dan Ringan, Segini Harganya.

POCO X5 5G akhirnya resmi hadir di pasar Indonesia mulai 21 Februari 2023, smartphone ini diklaim lebih tipis dan ramping sehingga nyaman untuk dibawa kemana-mana. Karena desainnya dirancang lebih tipis dan ramping target pasar POCO X5 5G adalah anak muda....

TikTok TV Mulai Hadir di Indonesia, Ini Cara Menggunakannya

Aplikasi TikTok khusus untuk perangkat Android TV, yaitu TikTok TV, akhirnya resmi meluncur di pasar Indonesia, setelah diperkenalkan di beberapa negara sejak 2020 lalu. Hal ini diumumkan TikTok melalui sebuah pengumuman di blog resmi TikTok Indonesia. Aplikasi TikTok TV hadir...

POCO X5 5G Segera Hadir di Indonesia, Ini Spesifikasinya

POCO X5 5G segera meluncur di bulan Februari 2023 di Indonesia yamg merupakan ponsel X series yang diluncurkan POCO versi terbarunya, sejak pertama kali diperkenalkan di Indonesia, POCO X Series sudah jadi smartphone rebutan generasi muda gara-gara kemampuan gaming-nya...

Galaxy A14 5G Smartphone Berjaringan 5G Besutan Samsung

Galaxy A14 5G sebagai smartphone berjaringan 5G dengan baterai 5.000mAh yang bisa tahan hingga 2 hari persembahan Samsung, Triple Camera 50MP yang hasilnya jernih dan sosmed ready serta performa Octa-Core yang mulus menjadi pilihan yang pasti buat kamu untuk...

Bocoran Samsung Galaxy S23 Beredar Sebelum Peluncuran

Wujud smartphone terbaru Samsung, Galaxy S23 Series, bocor di internet dalam sebuah gambar yang diyakini adalah materi promosi untuk perangkat tersebut. Menurut rumor yang beredar di industri, Series akan rilis pada awal Februari 2023. Gambar itu memperlihatkan wujud dari Galaxy S23+...

POCO M5 didukung Prosesor MediaTek Helio G99, Ini Harganya

POCO M5 terus menjadi perbincangan berkat performa yang berada di atas rata-rata dibandingkan smartphone lain di kelasnya, setelah resmi diluncurkan pada bulan November lalu. Chipset ini populer digunakan oleh berbagai vendor smartphone karena mampu menjalankan game kelas berat dengan baik...

Pengguna TeraBox, Layanan Penyimpanan Berbasis Cloud Storage Tembus 100 Juta

TeraBox, layanan penyimpanan data berbasiskan komputasi awan (cloud storage), hari ini mengumumkan, jumlah pengguna terdaftarnya telah menembus 100 juta. Flextech Inc., induk usaha TeraBox, juga berhasil meraih sertifikasi International Organization for Standardization (ISO)/International Electrotechnical Commission (IEC) 27018:2019 dan 27701:2019. Pada awal...
- Advertisement -

Latest News

UNIQLO Senayan City, 2024 Tampil Lebih Segar. Dan Hadirkan Layanan Baru.

UNIQLO, perusahaan ritel pakaian global asal Jepang setelah menghadirkan penambahan layanan dan fasilitas baru untuk 6 (enam) toko terpilih...
- Advertisement -