EKONOMI

Harga Bawang Merah di Agam Mengalami Kenaikan Jelang Lebaran

Beberapa hari jelang Lebaran Idul Fitri 1443 H harga bawang merah di Kabupaten Agam, Sumatera Barat mengalami kenaikan harga akibat pasokan berkurang di pedagang pengumpul. Sekretaris Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Agam, Aguska Dwi Fajra didampingi Kepala...

Wacana Tarif Listrik Naik Mulai Berhembus, Rakyat Siap-Siap Berhemat

Wacana kenaikan tarif listrik mulai berhembus cukup kuat. Kementerian ESDM mulai memberikan sinyal penerapan kembali tariff adjustment alias penyesuaian tarif pada tahun 2022. Alasannya sebagai imbas dari melambungnya harga minyak dunia. Sebetulnya pemerintah bisa saja menahan untuk tidak menaikkan tarif...

SPBU Khusus Nelayan, Dibangun Pemerintah Solusi ini Dapat Dukungan DPD RI

Jakarta | Ketua DPD RI menudukung solusi pemerintah untuk membangun SPBU khusus nelayan. Hal ini dilakukan lantaran banyak nelayan kesulitan melaut akibat kelangkaan solar yang terjadi sebulan belakangan ini. Diketahui bahwa kondisi itu mendapat perhatian dari Ketua DPD RI, AA...

Warga Lampung Serbu Ratusan Liter Minyak Goreng Curah

Pasar murah kebutuhan pokok dalam rangka menjaga stabilitas harga pangan selama bulan suci Ramadan digelar Pemerintah Provinsi Lampung. Warga tampak antusias mendatangi pasar murah yang menawarkan minyak goreng curah tersebut. Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Lampung, Elvira Ummihani mengatakan,...

Harga Jengkol Bikin Dongkol, Rp 80.000/Kg, Harga Cabai Semakin Pedas

Harga Jengkol kini bikin dongkol para penggemarnya, pada bulan puasa ini hanya ada dua pilihan. Para penggemar Jengkol terpaksa mengurangi komoditas yang beraroma khas ini, meski selalu mengundang selera. Bebarapa hari sebelum masuk Ramadhan, harga jengkol di Pasar Manis Ciamis...

Awal Ramadhan, Harga Kebutuhan Pokok di Agam Melonjak

Memasuki awal bulan Ramadhan 1443 Hijriah sejumlah harga kebutuhan pokok di pasar tradisional Kabupaten Agam, Sumatera Barat masih tinggi. Salah seorang pedagang di Pasar Serikat Lubukbasung Garagahan, Wati di Lubukbasung, Minggu mengatakan harga cabai merah masih bertahan Rp 40 ribu...

Jelang Ramadhan Stok Minyak Goreng di Sumbar Stabil

Berdasakan data Satuan Tugas Pangan Kepolisian Daerah (Polda) Sumatra Barat (Sumbar) bahwa ketersediaan atau stok kebutuhan pokok menjelang bulan Ramadhan, terutama minyak goreng di Sumbar masih stabil, dan juga belum ada temuan adanya penimbunan. “Kita tahu mendekati bulan Ramadhan. Untuk...

Harga Daging di Padang Melonjak Naik

Menjelang masuknya bulan puasa tahun 2022, harga daging di pasar raya Kota Padang melonjak naik hingga 140 ribu/kg dari harga sebelumnya berkisar 120 ribu/kg. Berdasarkan pantauan, Senin (28/3) terlihat pasar daging sepi dari pembeli, dan juga tidak banyak yang berjualan...

Harga Sawit di Agam Alami Penurunan

Harga jual buah Sawit dikalangan petani turun di Kabupaten Agam, Sumatera Barat . Salah seorang petani sawit di Kecamatan Lubuk Basung, Irfani (28) tahun mengungkapkan, saat ini harga beli Tandan Buah Segar Sawit dari tengkulak hanya Rp 2.900/ Kg, jumlah...

Asuransi Mobil Lindungi Keuanganmu, Jangan Salah Pilih Jenisnya!

Pemilik kendaraan tentu sadar betul pentingnya memiliki asuransi mobil. Dengan asuransi mobil, kendaraan kesayangan dapat terjamin dan terlindungi secara finansial, baik biaya perbaikan di bengkel dan/atau kejadian lain yang berisiko membebani pengeluaran. Seperti diketahui, WHO telah mencatat, kecelakaan lalu lintas...

Inilah 2 Klaster Lowongan Kerja di Ibu Kota Negara Baru dengan Gaji Besar

Daftar lowongan kerja di Ibu Kota Baru kini sudah mulai dirilis. Lowongan kerja diprediksi bakal bertaburan di Kalimantan Timur yang merupakan Ibu Kota Negara Nusantara kini berpotensi menjadi sumber perekonomian baru. Sesuai dengan Undang-undang No 3 Th 2022 tentang Ibu...

3 Pilihan Gadget untuk School from Home Anak

Kondisi pandemi yang tidak kunjung usai, memaksa anak-anak untuk belajar secara daring. Banyak orangtua merasa bingung dengan gadget yang dibutuhkan. Tidak semua orang tua memiliki gadget lebih dari satu. Bahkan terkadang ada juga yang tidak memilikinya sama sekali. Padahal...

Pertumbuhan Ekonomi Tahun 2022 Diharapkan Merata Di Seluruh Indonesia

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas), Suharso Monarfa, mengatakan pertumbuhan ekonomi yang ditargetkan mencapai 5,2-5,5 persen (year on year/y-o-y) pada 2022 diharapkan dapat merata di seluruh wilayah Indonesia. Pada 2021 perekonomian belum pulih merata karena beberapa...

Mendag RI Pastikan Harga Minyak Goreng Curah Eceran Rp11.500 Per Liter

Menteri Perdagangan (Mendag), Muhammad Lutfi, memastikan pedagang eceran akan menjual komoditas minyak goreng jenis curah dengan banderol maksimal Rp11.500 per liter. Harga itu, sesuai dengan aturan yang diterbitkan pemerintah tentang harga eceran tertinggi (HET). HET minyak goreng yang ditetapkan oleh...

Menteri BUMN Minta PTPN Gelar Operasi Pasar Guna Mengatasi Kelangkaan Minyak Goreng

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir, meminta PT Perkebunan Nusantara III (PTPN) untuk terus melakukan operasi pasar minyak goreng di berbagai daerah. Operasi pasar itu, dinilai merupakan salah satu solusi pemerintah, melalui Kementerian BUMN, untuk membantu mengatasi kelangkaan...
- Advertisement -

Latest News

POCO 2024 Gelar PayDay Mega Sale Dorong Anak Muda Wujudkan Mimpi Jadi Pro Player.

POCO adalah brand independen yang lahir dari Xiaomi Corporation hadir memompa semangat anak-anak muda dalam meraih impian mereka, sebagai...
- Advertisement -