spot_img
spot_img

INFO SEHAT

Covid-19 Varian Omicron Ditemukan di Pesisir Selatan

Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat kini telah ditemukan kasus Covid-19 varian omicron. Varian ini teridentifikasi berdasarkan hasil uji laboratorium dan dinyatakan positif dari dua warga asal daerah setempat. Sekretaris Satgas Covid-19 Pesisir Selatan, Dailipal mengatakan benar, saat ini varian omicron...

1.298 Anak di Pasaman Barat telah Vaksin Covid-19

Guna meningkatkan imun tubuh dan mencegah penyebaran Covid-19, Sebanyak 1.298 anak-anak usia 6-11 tahun di Kabupaten Pasaman Barat, Sumatera Barat telah divaksin hingga Selasa (8/2). Juru Bicara Satgas Covid-19 Pasaman Barat Gina Alecia mengatakan sejak kita memulai vaksin untuk anak-anak...

Lansia 73 Tahun di Tulangbawang Meninggal Terpapar Covid-19

Seorang pria lanjut usia (Lansia) yang berinisial KM (73) tahun, warga Menggala, Tulangbawang meninggal dunia akibat positif Covid-19 dan itu terkonfirmasi juga memiliki penyakit penyerta.  "Kasus Covid-19 bertambah dua dan satu meninggal di IGD RSUD Menggala. Sedangkan satu pasien lainnya...

Warga Lampung Terinfeksi Covid-19 Varian Omicron

Lima warga di Provinsi Lampung terdeteksi positif Covid-19 varian Omicron. Hal ini diketahui setelah Dinas Kesehatan Lampung menerima surat dari Litbangkes. "Benar telah ada penambahan kasus Covid-19 varian Omicron, sebab surat baru diterima dari Litbangkes," kata Kepala Dinas Kesehatan Provinsi...

Covid-19 di Lampung Bertambah, Total Terkonfirmasi Sebanyak 50.609 Kasus

Penambahan kasus Covid-19 di Provinsi Lampung per Minggu, 6 Februari 2022 terjadi di sebanyak 12 kabupaten/kota. Berdasarkan data Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Lampung, terjadi penambahan 170 kasus baru Covid-19. Penambahan kasus baru itu tersebar di Kabupaten Tulangbawang Barat sebanyak...

Indonesia Bebas Kanker Serviks 2030 dengan Pemberian Vaksinasi

Kanker serviks merupakan penyebab kematian tertinggi kedua pada perempuan di Indonesia, dan memerlukan intervensi yang memadai melalui pencegahan primer berupa vaksinasi. Program vaksinasi bertujuan untuk Indonesia bebas Kanker Serviks 2030 ini akan dilaksanakan di seluruh kabupaten/kota di Provinsi Daerah Khusus...

Kasus Covid-19 di Sumatra Barat Meningkat

Kasus positif Covid-19 di Sumatra Barat (Sumbar) kembali melonjak pada hari Kamis (3/2/2022) dilaporkan sebanyak 55 orang positif terpapar. Juru Bicara (Jubir) Satgas Covid-19 Sumbar, Jasman Rizal melalui keterangan tertulisnya mengatakan, penambahan puluhan kasus positif Covid-19 itu merupakan hasil pemeriksaan...

Tiap Hari, RSKJ Bengkulu Terima 100 ODGJ

Jumlah orang dengan gangguan kejiwaan (ODGJ) di Provinsi Bengkulu cukup tinggi. Tahun 2021 lalu, ada 2.380 pasien ODGJ yang dirawat di Rumah Sakit Khusus Jiwa (RSKJ) Soeprapto Bengkulu. Sementara untuk tahun 2022 ini, hingga Jumat (4/2), tercatat RSKJ sudah...

Kasus Positif Covid-19 di Bengkulu Kembali Meningkat

Kasus harian positif Covid-19 di Bengkulu kembali meningkat. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Bengkulu, Herwan Antoni mengungkapkan, Kamis (3/2) ada tambahan kasus baru. Yakni sebanyak 24 orang, yang didominasi dari Kota Bengkulu. “Hari Kamis (3/2) ada 24 kasus, jadi total keseluruhan...

Viral! Belum Tes PCR Tapi Sudah Keluar Surat Positif Covid-19, Ini Penjelasan Bumame Farmasi SCBD

Viral seorang perempuan melayangkan protes langsung ke petugas Bumame Farmasi di kawasan SCBD, Jakarta Selatan, karena dinyatakan positif Covid-19. Padahal, perempuan itu belum melakukan tes di tempat penyedia jasa tes Covid-19 tersebut. Dalam video yang viral di media sosial itu,...

Presiden: Pemerintah Antisipasi Lonjakan Kasus Covid-19

Lonjakan kasus harian positif COVID-19 yang mencapai 27.197 kasus pada Kamis (3/2/2022), sudah diantisipasi oleh pemerintah dalam beberapa waktu belakangan. Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan, pemerintah akan antisipasi terjadinya lonjakan kasus positif disebabkan oleh virus COVID-19 varian Omicron. Mengingat, varian...

Guru dan Murid Terinfeksi Omicron, SD di Padang Ditutup

Dua Sekolah Dasar Negeri atau SDN di Kota Padang harus kembali full belajar secara daring setelah 13 murid dan guru di sekolah tersebut terinfeksi Covid-19 varian Omicron. Sekolah itu adalah SDN 23 dan SDN 24 Ujung Gurun. Kedua sekolah itu...

10 Warga Agam Terkonfirmasi Positif Corona

Kasus positif Covid-19 di Kabupaten Agam kembali meningkat dalam satu pekan terakhir. Satgas Penanganan Covid-19 daerah itu mencatat sebanyak 10 warga positif terpapar virus Corona. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Agam, dr. Hendri Rusdian, mengatakan, kasus warga terkonfirmasi Covid-19 di Kabupaten...

Saatnya Kembali Adaptasi dari Pembelajaran Daring ke Sekolah Tatap Muka

Dua tahun sudah pandemi virus corona masuk ke Indonesia hingga menyebabkan perubahan-perubahan dalam sistem pendidikan. Berbagai metode pembelajaran diterapkan pemerintah untuk menjamin keberlangsungan pendidikan serta keselamatan para peserta didik dan tenaga pendidik. Mulai dari pembelajaran daring, hingga kembali ke sekolah...

Khasiat Ginseng Merah sebagai Adjuvan Vaksin Covid-19

Korean Ginseng Research Institute, baru-baru ini menerbitkan riset tentang "khasiat ginseng merah sebagai adjuvan vaksin" dan "khasiat yang mencegah kerusakan sistem pernapasan". Menurut riset ini, ginseng merah berpotensi menjadi adjuvan vaksin yang dapat meningkatkan khasiat vaksin. Ringkasan temuan riset ini...
- Advertisement -

Latest News

Mendadak Dangdut di Bioskop 30 April 2025, Resmi Rilis Poster Terbaru.

Mendadak Dangdut film Sinemart dan Amadeus Sinemagna resmi merilis poster terbaru mereka. Poster ini memberikan gambaran pertama tentang warna...
- Advertisement -