Relawan Bandung Raya tegaskan sikap siap jadi saksi AMIN tak mau dibayar. Hal itu terungkap pada saat simpul relawan Anies Baswedan yang berafiliasi dengan KoReAn, melangsungkan deklarasi yang diikuti ratusan anggotanya, di Bandung, Jawa Barat, Senin (01/10/2023).
Deklarasi Relawan Bandung...
Pengamat politik, Adi Prayitno mengatakan para pendukung percuma saling caci maki jagoan lawan, saling sindir dan saling serang.
Hal ini diingatkan pengamat politik ini khusus kepada pendukung pasangan capres-cawapres. “Pilpres 2024 tak usah tegang amat. Percuma saling caci maki karena...
Partai Demokrat diprediksi setengah hati memberikan dukungan apabila Ketua Umum DPP PD Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) tidak jadi bakal calon wakil presiden mendampingi Prabowo Subianto di Pemilu 2024.
Prediksi terkait sikap Partai Demokrat ini dikemukakan pakar politik sekaligus akademikus Universitas...
Projo terbelah dan terjadi saling serang antara para relawan. Hubungan Projo dan Projo Ganjar pun memanas. Para relawan saling tuding dengan kata manuver murahan dan gerbong kosong.
Projo terbelah semakin nyata, setelah Ketua Bapilpres Projo Panel Barus menanggapi Projo Ganjar...
Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI akan mencoret bakal calon anggota legislatif (bacaleg) mantan narapidana yang terbukti memanipulasi berkas pendaftaran.
Mantan narapidana memanipulasi yang dimaksud adalah tidak menjelaskan dengan benar status dirinya pada saat pendaftaran caleg, namun ternyata diketahui berstatus mantan...
Menteri BUMN Erick Thohir kader asli NU, hal ini disampaikan langsung oleh Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH. Yahya Cholil Staquf atau Gus Yahya.
Menurut Gus Yahya, Erick Thohir merupakan sosok calon wakil presiden (cawapres) yang mendapat dukungan...
Kelompok relawan Projo putuskan dukung Capres berinisial P pada Pilpres 2024 mendatang. Hal ini ikut ditanggapi Presiden Joko Widodo atau Jokowi.
Terkait sikap relawan Projo putuskan dukung capres berinisial P, saat ditanya terkait pilihan Projo tersebut Jokowi mengatakan kedaulatan berada...
Kabar yang cukup mengejutkan datang dari pengamat Politik Hendri Satrio. Dia menyebut nama Menteri PUPR, Basuki Hadimuljono kini menjadi kandidat terkuat bakal calon wakil presiden mendampingi Ganjar Pranowo
Munculnya nama Basuki Hadimuljono menurut Hendri Satrio bahwa pemilihan sosok bacawapres Ganjar...
Ketua Dewan Pimpinan Pusat Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (DPP PDIP) Puan Maharani mulai merayu Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) yang baru, Kaesang Pangarep, agar membawa partainya mendukung calon presiden Ganjar Pranowo pada Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 mendatang.
Puan Maharani...
Bakal Calon Presiden, Anies Baswedan mengingatkan mahasiswa yang ada di Indonesia khususnya di Universitas Hasanuddin Makassar sebelum memilih untuk melihat rekam jejak calon presiden.
Anies Baswedan mengatakan para pemuda dalam hal ini mahasiswa yang ada di Universitas Hasanuddin Makassar harus...
Budayawan dan Sastrawan Goenawan Mohamad mengaku cemas apabila sosok Prabowo Subianto terpilih menjadi Presiden Republik Indonesia pada 2024.
Goenawan Mohamad menilai Prabowo Subianto memiliki program yang tidak jelas dan bisa membuat kacau Indonesia.
“Saya cemas jika Prabowo jadi presiden. Bukan karena...
Komisaris Pelni, Dede Budhyarto merespons keluhan bakal capres Nasdem dan PKB Anies Baswedan terkait banyak pengusaha yang lari dan terkesan menjauh darinya saat 'janjian' untuk bertemu.
Komisaris Pelni ini mengatakan, Anies dijauhi oleh para pengusaha karena tak mau dikaitkan dengan...
Partai Demokrat dengan tegas menolak syarat koalisi dengan PDI Perjuangan, dalam mendukung Ganjar Pranowo.
Anggota Majelis Tinggi Partai Demokrat Syarief Hasan mengatakan, partainya menginginkan harus ada pertemuan dulu, antara Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri dengan Ketua Majelis Tinggi Demokrat Susilo...
Kualitas Anies Baswedan sebagai bakal capres kian anjlok, setelah dipasangkan dengan Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar alias Cak Imin untuk Pilpres 2024 mendatang.
Hal itu diungkapkan oleh pengamat politik Rocky Gerung. Bahkan menurut Rocky, kualitas ide perubahan pun menurun, sebab...
Generasi Z dan milenial bakal jadi kunci kemenangan dalam Pemilu 2024. Merujuk hasil sensus penduduk 2020, populasi Gen Z mencapai 74,9 juta atau 27,7 persen dari total 270,2 juta penduduk. Sementara generasi milenial berjumlah 69,4 juta atau sekitar 25,9...