TEKNOLOGI

Kolaborasi Indodana dan ECI.ID Bikin Belanja Elektronik Jadi Lebih Mudah

Indodana sebagai platform penyedia layanan buy now, pay later (BNPL) kembali membangun kolaborasi bersama e-commerce terkemuka di Indonesia. Indodana Paylater kini bisa digunakan untuk berbelanja beragam elektronik dan gadget di ECI.ID, aplikasi dan situs digital milik Electronic City. Hal...

Produk Generasi Ketiga SUNMI Adalah Masa Depan Android POS

SUNMI menggelar tahap prapeluncuran terminal POS generasi ketiga di National Restaurant Association Show 2023, Chicago, di stan pameran 5561. Tahap prapeluncuran generasi ketiga ini mencakup tiga produk unggulan terbaru: SUNMI V3 MIX, SUNMI T3 PRO, dan SUNMI T3 PRO MAX. SUNMI...

5 Drone untuk Pemula yang Mudah Dioperasikan

Masifnya perkembangan teknologi memungkinkan seseorang untuk menemukan drone untuk pemula berkualitas dan mudah dioperasikan. Drone standar umumnya disokong oleh tiga fitur utama seperti, stabilisasi kamera yang layak, penguncian GPS, dan kontrol penerbangan yang cerdas. Nah, bagi Anda yang ingin terjun...

TECNO CAMON 20 Produsen Ponsel Pintar Pertama Gunakan Android 14 Beta dari Google

Merek inovatif berskala global TECNO baru saja memastikan bahwa pihaknya menjadi salah satu produsen ponsel pintar pertama yang akan menawarkan Android 14 Beta dari Google. Sistem operasi ini akan tersedia pada produk terbaru yang segera dilansir TECNO pada musim gugur...

Instagram Uji Coba Fitur Close Friend di Feeds

Instagram kembali meluncurkan kemampuan untuk mengunggah postingan Feeds yang lebih pribadi, dan hanya bisa dilihat teman terdekat pengguna atau Close Friends. Menurut peneliti aplikasi Alessandro Paluzzi, Instagram sedang mengerjakan opsi untuk membuat postingan yang hanya dapat dilihat oleh Teman Dekat...

TikTok Menjadi Sponsor Premium di SEA Games ke-32.

TikTok, mengumumkan kemitraannya sebagai sponsor premium dari Pesta Olahraga Asia Tenggara (SEA Games) ke-32 tahun 2023. Sebagai sponsor premium SEA Games 2023, TikTok akan menghadirkan kabar terkini terkait atlet dan cabang olahraga yang sedang dipertandingkan secara real-time di dalam...

Sekarang Login Akun Google Bisa Gunakan Sidik Jari

Google mulai menuju masa depan yang lebih baik dengan meluncurkan kunci sandi yang dapat digunakan pengguns untuk masuk ke akun Google di semua platform utama. Mulai hari ini, akun Google dapat beralih ke kunci sandi dan membuang kata sandi serta...

Pengguna Apple Watch, Berikut 3 Cara Cepat Menambahkan Lagu Terbaru

Apple Watch bukan hanya sekadar perangkat biasa.  Jam tangan pintar ini dapat melakukan sama halnya dengan ponsel pintar. Seperti menambahkan dan mengontrol lagu yang diputar di iPhone Anda. Saat ini, Apple Watch Series 8, SE dan Apple Watch Ultra baru...

SAP Dorong Industri Manufaktur Menuju Making Indonesia 4.0

SAP (NYSE: SAP SE) sebagai perusahaan perangkat lunak yang menyediakan solusi teknologi untuk proses bisnis, telah membantu industri manufaktur Indonesia menjadi lebih gesit, tangguh, dan berkelanjutan melalui transformasi digital. Inovasi dan solusi-solusi SAP membantu setiap pengambilan keputusan karena pengumpulan dan...

Libur Lebaran Dua Kali Lebih Seru Dengan 6 Tips Maksimalkan Fitur pada POCO

Libur Lebaran pasti sering dihabiskan bersama keluarga dan kerabat untuk foto-foto maupun merekam video kebersamaan. Buat yang hobi nge-game, ini juga saatnya buat mabar sama saudara. Kegiatan asyik yang momen kebersamaan bareng keluarganya cuma kejadian waktu libur Hari Raya...

Inovasi Berkelanjutan di Domain IP, Tingkatkan Pertumbuhan Baru Operator Seluler

Di MPLS SD & AI Net World Congress 2023, konferensi teknologi Huawei yang bertema "Continuous Innovation in IP Domain, Boost New Growth" sukses digelar di Paris Exhibition Center, Paris. Konferensi ini membahas arsitektur jaringan sasaran, evolusi protokol, serta teknologi otomatisasi...

Hyundai Siaga Temani Mudikmu 2023, Catat Daftar Lokasinya

PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) siap mendampingi masyarakat yang ingin pulang ke kampung halaman pada momen Lebaran 2023 agar lebih nyaman dan aman melalui program Hyundai siaga temani mudikmu, berlangsung  hingga 1 Mei 2023. Program yang dihadirkan untuk mengakomodir arus...

6 Tips Bagi Pengidap Hipertensi dari Alodokter

Hipertensi atau tekanan darah tinggi adalah kondisi di mana tekanan darah pada pembuluh darah meningkat secara konstan. Hipertensi dapat menyebabkan berbagai komplikasi kesehatan, termasuk penyakit jantung, stroke, dan gagal ginjal. Menurut data dari Kementerian Kesehatan Indonesia pada 2020, sekitar 32,7%...

Bulan Ramadan dirayakan dengan 4 Inspirasi Timur Tengah bersama voilà.id

Ramadan bulan suci sebagai momen penuh berkah dan keistimewaan drayakan Seluruh umat muslim di seluruh dunia. Tak sekadar menjadi momen yang tepat dalam meningkatkan ibadah dan keimanan, bulan Ramadan juga biasa digambarkan sebagai waktu akurat untuk bersilaturahmi bersama kerabat...

Keamanan Digital Semakin Penting untuk Diperhatikan, Ini Kata Niagahoster

Digitalisasi mempermudah masyarakat di berbagai aspek kehidupan. Namun, ketergantungan masyarakat pada digitalisasi juga memicu berbagai ancaman. Indonesia pun masih termasuk rentan terhadap serangan digital. Menurut report National Cyber Security Index tahun 2022, skor indeks keamanan siber Indonesia menempati posisi...
- Advertisement -

Latest News

Nature Republic 2024 Luncurkan Produk Skincare Terbaru Untuk Kulit Lebih Lembab dan Cerah.

Nature Republic, salah satu brand skincare asal Negeri Ginseng baru saja meluncurkan skincare terbaru untuk perawatan kulit lebih lembab,...
- Advertisement -