TEKNOLOGI

Redmi A1 Diluncurkan Xiaomi Indonesia, Harga Mulai Rp999.000

Redmi A1, ponsel entry-level yang ditujukan bagi seluruh kalangan masyarakat Indonesia yang mendambakan smartphone andal untuk menunjang kegiatan sehari-hari diluncuran Xiaomi. Dengan dukungan sistem operasi Android 12 yang smooth dan cepat di kelasnya, Redmi A1 akan mampu menjawab kebutuhan sehari-hari...

Mazda di JFW 2023 Bangun Sinergi Industri Otomotif dan Fashion

Mazda Indonesia keluar dari zona nyaman dengan berbagai konsep baru salah satunya yaitu berkolaborasi dengan dua fashion designer ternama tanah air Jeffry Tan dan Yosafat Dwi Kurniawan. Jeffry Tan dan Yosafat Dwi Kurniawan sudah diakui sepak terjang nya di...

WhatsApp Pending, Ada 5 Cara Mengatasinya

Aplikasi pesan instan WhatsApp Pending atau mengalami gangguan, pesan WhatsApp tidak bisa terkirim alias pending. WhatsApp pending ditandai pesan tidak bisa terkirim dan muncul ikon jam di bubble chat. Umumnya, masalah ini disebabkan lantaran ponsel tidak terhubung dengan sinyal atau...

TikTok Berhasil Menyalip Netflix sebagai Aplikasi yang Paling Popular

Riset baru dari Omdia menunjukkan bahwa TikTok telah jauh mengungguli Netflix yang menjadi layanan paling populer kedua di Amerika Serikat, dengan YouTube yang tetap mempertahankan rating tertingginya yang ditonton oleh usia di bawah 35 tahun. Layanan ini tetap sangat terdistorsi...

Apa Perbedaan Software Payroll dengan Software HRIS, Mana yang Lebih Penting?

Produktivitas adalah hal yang penting bagi perusahaan. Semakin produktif para karyawan maka semakin baik kinerja perusahaan. Makanya tidak heran bila saat ini perusahaan mencari cara terefektif untuk meningkatkan produktivitas karyawan. Salah satu cara yang ditempuh adalah dengan menggunakan software...

Berikut Tren Laptop 2023 dan Brand Paling Laris di Kuartal II Tahun Ini

Tahun 2022 telah mendekati ujung. Sejumlah vendor laptop telah memperkenalkan produk mereka di tahun ini, termasuk pabrikan laptop asal Taiwan, Acer. Mereka bahkan membeberkan tren laptop 2023. Tren Laptop 2023 Presiden Director Acer Indonesia, Herbet Ang mengatakan, tren laptop di tahun...

Peralihan ke 4G, Jaringan 3G Telkomsel di 19 Kota Ini Dimatikan

Sebanyak 19 kota atau kabupaten yang tersebar di Sumatera, Kalimantan, Maluku, dan Jawa Tengah akhirnya akan merasakan jaringan 4G/LTE berkat peralihan yang telah dilakukan Telkomsel secara bertahap pada bulan ini. "Upaya peralihan ini akan mampu meningkatkan pengalaman gaya hidup digital...

HFM Luncurkan Aplikasi Terbaru untuk Pengguna Android dan iOS

Broker multi-aset global HFM mengumumkan peluncuran aplikasi terbarunya untuk seluler, yang menampilkan perdagangan dalam aplikasi untuk lebih memenuhi kebutuhan basis kliennya yang terus berkembang. Aplikasi terbaru ini ditingkatkan, tersedia untuk pengguna Android dan iOS, menggabungkan kondisi terdepan industri HFM dengan...

Xiaomi Redmi A1, Smartphone Android Go Dengan TKDN 40.3%

Xiaomi Redmi A1 akan resmi diluncurkan oleh Xiaomi, perusahaan elektronik dan teknologi pintar yang berfokus pada smartphone, perangkat pintar, dan platform Internet of Things (IoT). Xiaomi Redmi A1, smartphone yang memiliki tingkat kandungan dalam negeri (TKDN) sebesar 40.3% akan diluncurkan...

Aprilia Tuareg 660 Resmi diluncurkan PIAGGIO Indonesia

Aprilia Tuareg baru resmi diluncurkan PIAGGIO Indonesia. Merek Aprilia sendiri terkenal dengan kehebatan balapnya di jalanan dan sirkuit, kini melalui Aprilia Tuareg, kembali memperluas rangkaian pilihan produk Italia yang khas dengan keunggulan kelincahan, kepraktisan, kecepatan, dan kemampuan teknis yang...

Fitur Baru WhatsApp Sudah Bisa Lakukan Panggilan Video Hingga 32 Orang

WhatsApp telah meluncurkan fitur baru yang memungkinkan pengguna untuk berbagi tautan dan melakukan panggilan dengan satu ketukan. Selain itu, fitur baru WhatsApp ini juga menguji panggilan video terenkripsi, yang dapat mendukung hingga 32 peserta. Informasi ini diketahui dari unggahan akun...

Samsung Galaxy A04s Resmi di Indonesia, Ini Harganya

Samsung Galaxy A04s akhir September 2022 luncurkan Di Indonesia, Ponsel entry level tersebut memiliki beragam keunggulan di kelasnya yang bisa dijadikan pertimbangan pengguna yang sedang mencari smartphone. Harga Rp 2 jutaan, Samsung Galaxy A04s menawarkan spesifikasi mumpuni bagi pengguna dengan...

Vivo V25e Resmi Diluncurkan dengan Slogan “Life is Cinematic”

Vivo V25e merupakan smartphone baru yang hadir untuk melengkapi rangkaian generasi terbaru V Series dari vivo dengan harga yang lebih terjangkau. Smartphone baru ini mengusung keunggulan “winning performance”, dengan rangkaian teknologi terkini di dalam bodinya. Vivo V25e telah dibekali RAM...

Cara Menyimpan Video YouTube ke Galeri HP

YouTube saat ini tidak dimungkiri telah menjadi salah satu platform streaming video yang populer. Layanan milik Google ini menawarkan untuk menyimpan deretan konten menarik, mulai dari video musik hingga konten karya beragam kreator. Dengan menyimpan deretan konten yang beragam, penonton...

Berikut Tips Bijak Pakai PayLater saat Diskon Akhir Tahun

PayLater kini menjadi metode pembayaran yang kian diminati bahkan jadi primadona. Kemudahan, kecepatan, dan kepraktisan yang diberikan, membuat banyak orang jatuh cinta dengan metode pembayaran ini, sehingga tak ayal e-commerce besar seperti JD.ID pun menghadirkan sistem pembayaran JD.ID PayLater. Namun,...
- Advertisement -

Latest News

POCO 2024 Gelar PayDay Mega Sale Dorong Anak Muda Wujudkan Mimpi Jadi Pro Player.

POCO adalah brand independen yang lahir dari Xiaomi Corporation hadir memompa semangat anak-anak muda dalam meraih impian mereka, sebagai...
- Advertisement -